Moeldoko: Jokowi dan AHY akan Bertemu Sore Ini

- Editor

Kamis, 2 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Joko Widodo. (foto/ant)

Joko Widodo. (foto/ant)

JAKARTA, bipol.co – Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menjelaskan Komandan Satuan Tugas Bersama (Kogasma) Pemilu 2019 Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono direncanakan bertemu Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka Jakarta, Kamis (2/5/2019) sore ini.

“Ini sepertinya ada pembicaraan yang khusus, empat mata,” kata Moeldoko ditemui di Gedung Bina Graha Jakarta.

Menurut Moeldoko, pertemuan itu rencananya dilaksanakan sekitar pukul 15:30 WIB di Istana Merdeka, Jakarta.

Moeldoko menjelaskan pembahasan diperkirakan soal kondisi politik saat ini. “Bisa juga pastinya begitu, karena prinsipnya pemerintahan yang efektif itu kan sebanyak mungkin teman, sebanyak mungkin koalisi yang semakin kuat. Politik sangat dinamis,” kata mantan panglima TNI itu,” ujar Moeldoko.

Dia juga menjelaskan pemerintah menyambut baik jika ada sejumlah partai yang bergabung dengan koalisi.

“Sekali lagi bahwa perlu dicari jalan yang terbaik bagaimana membangun sebuah koalisi yang semua pihak menerima dan pemerintahan menjadi sangat efektif,” demikian Moeldoko. (ant)**

Editor: UDE D GUNADI

Berita Terkait

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024
Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati
Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput
KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK
Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada
Melalui PAW, Agus Setiawan Resmi jadi Anggota DPRD Kabupaten Bandung Gantikan Gun Gun Gunawan
Legislator NasDem Imam Soetanto Harap Paslon Terpilih Perhatikan Generasi Muda untuk Berkarya
Atas Perintah Ketum, Agus Yasmin Tegaskan Kader NasDem Harus Menangkan Ilham Habibi dan Kang DS
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 08:28 WIB

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati

Rabu, 13 November 2024 - 19:57 WIB

Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput

Selasa, 12 November 2024 - 20:23 WIB

KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK

Senin, 11 November 2024 - 14:04 WIB

Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada

Berita Terbaru