Pemkot Bandung Siapkan 100 Petugas Pemeriksa Hewan Qurban

- Editor

Senin, 29 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG,bipol.co – Wali Kota Bandung, Oded M. Danial mengatakan bahwa pihaknya telah menyiapkan satuan petugas pemeriksa hewan kurban. Petugas tersebut akan di sebar untuk menjamin kelayakan hewan kurban di seluruh kecamatan kota Bandung.

“Ada 100 orang (Petugas), kurang lebih 2-3 orang petugas perkecamatan,” kata Oded di Balai kota Bandung jalan Wastukencana pada Senin (29/07/2019).

Petugas pemeriksa hewan kurban ini direncanakan akan langsung bergerak pasca dilakukan pelepasan. Petugas tersebut akan melakukan pemeriksaan bahkan pasca Idul Adha.

“Mereka akan langsung menyebar setelah sejak dilepas hari ini sampai nanti hari tasryik 12 13 14 bulan Agustus,” ucapnya.

Oded berharap dengan adanya Satuan Petugas Khusus ini masyarakat dapat terbanbantu dalam hal mendapatkan hewan kurban yang layak.

“Saya berharap hadirnya satgas tim pemeriksa hewan kurban ini bisa membantu masyakat Kota Bandung untuk memastikan bahwa hewannya itu sehat itu ya yang saya harapkan,” ujarnya.

Selain itu, Oded juga mengimbau kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan pemerintahan Kota Bandung untuk dapat melaksanakan kurban.

“Mengimbau kepada ASN untuk melaksanakan pemotongan hewan kurban, minimal satu hewan kurban. Piraku TKD udah besar tapi tidak kurban,” tandasnya.**

Reporter : Rahmat Kurniawan
Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB