Amanda Soemedi Bey Machmudin Lantik Pj. Ketua PKK Kabupaten Bekasi

- Editor

Senin, 19 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Amanda Soemedi Bey Machmudin Lantik Pj. Ketua PKK Kabupaten Bekasi di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (19/8/2024). Foto: Humas Jabar.

Amanda Soemedi Bey Machmudin Lantik Pj. Ketua PKK Kabupaten Bekasi di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (19/8/2024). Foto: Humas Jabar.

BIPOL.CO, KOTA BANDUNG – Penjabat (Pj.) Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Jawa Barat Amanda Soemedi Bey Machmudin melantik Wulur Hartanti sebagai Pj. Ketua TP PKK Kabupaten Bekasi di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (19/8/2024).

“Saya ucapkan selamat kepada Ibu Wulur Hartanti yang, alhamdulillah, saat ini sudah resmi dilantik sebagai Pj. Ketua TP PKK, Dekranasda dan jabatan organisasi lainnya untuk menjalankan berbagai program di Kabupaten Bekasi,” ucap Amanda.

Amanda mengatakan, peran perempuan dalam masyarakat sangat penting, terutama dalam mengedukasi dan memotivasi masyarakat terkait pentingnya pendidikan anak usia dini, kesehatan, ketahanan keluarga, pemberdayaan ekonomi, sampai penguatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM).

“Perempuan sebagai makhluk multitasking, memiliki kelebihan yang luar biasa yang Tuhan berikan untuk dapat mengerjakan berbagai pekerjaan yang mulia,” katanya

Amanda berharap Wulur Hartanti dapat mengemban jabatan dengan maksimal. Ia berpesan kepada Wulur untuk mengutamakan kepentingan masyarakat luas dalam menjalankan tugasnya.

“Dengan semangat dan kolaborasi bersama, insyaallah kita akan mampu menjalankan peran ini dengan sebaik-baiknya,” tutur Amanda.**

Berita Terkait

Cekungan Bandung Hadapi Potensi Krisis Sampah, Sekda Jabar: Perlu Langkah Cepat dan Super Serius
Pilot Project Pertanian Modern di Indonesia, Indramayu Siapkan 10 Ribu Hektare Lahan di 5 Kecamatan
Hari Batik Nasional, Batik Sumedang Harus Tetap Eksis di Tengah Persaingan Modern
Sambut Dua KEK Baru di Jabar dengan Optimistis, Bey: Tingkatkan Daya Saing Ekonomi Provinsi
Lapas Garut Terima Supervisi dan Uji petik Petunjuk Teknis Tata cara dan Syarat Usulan Remisi
Hari Rabies Sedunia, Dispangtan Kota Cimahi Gelar Vaksinasi Gratis Hewan Peliharaan
Monev TPPS Provinsi Jawa Barat, Upaya Bersama Tekan Angka Stunting
Bey Machmudin Tinjau Uji Coba Makan Siang Bergizi Hari ke-20 di Sumedang Gunakan bahan baku lokal
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 12:57 WIB

Cekungan Bandung Hadapi Potensi Krisis Sampah, Sekda Jabar: Perlu Langkah Cepat dan Super Serius

Jumat, 4 Oktober 2024 - 11:15 WIB

Pilot Project Pertanian Modern di Indonesia, Indramayu Siapkan 10 Ribu Hektare Lahan di 5 Kecamatan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Hari Batik Nasional, Batik Sumedang Harus Tetap Eksis di Tengah Persaingan Modern

Kamis, 3 Oktober 2024 - 17:49 WIB

Lapas Garut Terima Supervisi dan Uji petik Petunjuk Teknis Tata cara dan Syarat Usulan Remisi

Kamis, 3 Oktober 2024 - 14:09 WIB

Hari Rabies Sedunia, Dispangtan Kota Cimahi Gelar Vaksinasi Gratis Hewan Peliharaan

Berita Terbaru