Menakar Peluang Demokrat-PAN Gabung Koalisi Petahana

- Editor

Selasa, 21 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO SETNEG

FOTO SETNEG

SUKABUMI,bipol.co – Pintu Partai Demokrat untuk bergabung dengan koalisi Capres dan Cawapres 01 Joko Widodo- Ma’ruf Amin kian terbuka lebar pasca KPU RI menetapkan hasil rekapitulasi suara nasional Pilpres 2019, Selasa (21/5/2019) dinihari.

Selain partai besutan Susilo Bambang Yudhoyono itu, tinggal Partai Amanat Nasional apakah Zulkifli Hasan akan ikut dalam koalisi petahana.

“Kalau kita lihat komunikasi politik pasca 17 April 2019, Demokrat dan PAN punya komunikasi politk yang bagus. Hanya memang Demokrat relatif lebih bagus,” kata Pengamat Politik Asep Deni menanggapi peluang Demokrat dan PAN bergabung dalam koalisi Jokowi-Ma’ruf Amin kepada bipol.co.

Menurutnya, komunikasi politik Demokrat dan 01 semakin bagus dan membuka ruang bahwa partai dengan logo mercy’s tersebut ingin mengambil bagian dalam sebuah proses pemerintahan.

“Tinggal menunggu PAN, karena termasuk yang menolak hasil Pilpres 2019,” papar Asep Deni.**

Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024
Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati
Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput
KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK
Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada
Melalui PAW, Agus Setiawan Resmi jadi Anggota DPRD Kabupaten Bandung Gantikan Gun Gun Gunawan
Legislator NasDem Imam Soetanto Harap Paslon Terpilih Perhatikan Generasi Muda untuk Berkarya
Atas Perintah Ketum, Agus Yasmin Tegaskan Kader NasDem Harus Menangkan Ilham Habibi dan Kang DS

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 08:28 WIB

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati

Rabu, 13 November 2024 - 19:57 WIB

Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput

Selasa, 12 November 2024 - 20:23 WIB

KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK

Senin, 11 November 2024 - 14:04 WIB

Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB