Gelandang Persib Abdul Aziz Liburan ke Luar Negeri

- Editor

Jumat, 27 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abdul Aziz bersama istrinya, Gege.   (dok)

Abdul Aziz bersama istrinya, Gege. (dok)

BANDUNG.bipol.co- Liga 1 2019 telah usai. Persib pun meliburkan timnya selama tiga pekan. Persib akan kembali berlatih pada pertengahan Januari mendatang.

Para pemain PERSIB memanfaatkan liburan tersebut untuk berkumpul bersama keluarganya, tak kecuali dengan Abdul Aziz Lutfi Akbar. Gelandang muda jebolan Diklat Persib itu akan menghabiskan waktu liburan bersama isterinya di luar negeri.

Apalagi, libur akhir musim kali ini berbarengan dengan akhir tahun. Menjadi kesempatan buat Azis untuk mengajak isterinya menghabiskan malam tahun baru di luar negeri.

“Rencana sama isteti mau ke Singapura sampai tahun baru di sana. Full nikmati libur. Rencana pulang Januari. Ya, insya Allah ke Malaysia juga,” kata pemain bernomor punggung 8 ini, Kamis (26/12).

Pada masa jeda kompetisi kali ini, tim pelatih memberikan kebebasan para pemain. Tetapi, menurut Azis kebebasan tersebut bukannya tanpa kewajiban berlatih. Sebagai  pemain profesional, ia  tetap bertanggung jawab menjaga kebugaran.

“Kondisi pasti, sebagai atlet profesional harus menjaga kebugaran, tetap harus ada efektivitas latihan. Karena ada turnamen di Malaysia juga. Tapi, sekarang enjoy liburan saja dulu,” ucapnya.**

 

Editor     Deden .GP

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB