BNPB Ajak Warga Simulasi Kesiagapan Bencana

- Editor

Rabu, 27 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG,  bipol.co – Ketua Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo menyatakan sudah mengirimkan surat pemberitahuan kepada Kementerian dan Gubernur se-Indonesia untuk melaksanakan hari kebencanaan yang jatuh setiap tanggal 26 April.

Menurut Doni, Hari Kesiapsiagaan Bencana Tujuannya adalah untuk mengajak semua pihak meluangkan waktu satu hari untuk melakukan latihan kesiapsiagaan bencana secara serentak.

“Hari kesipan bencana sudah di sepakati tahun dilaksanakan pada 26 April. Tahun ini BNPB sudah mengirim sejumlah undangan kepada kementerian dan seluruh Gubernur, Sekiranya tanggal tersebut dimanfaatkan untuk berlatih latihan simulasi,” ujar Doni di Bandung, Rabu (27/03/2019).

Dikatakan, Doni setiap daerah di Indonesia memiliki  masih-masing spesifikasi bencana alam, seperti halnya bagian selatan pulau Jawa yang di dominasi dengan gempa bumi dan tsunami, sedang beberapa daerah lainnya  rawan terhadap bencana gunung Merapi.

Menurutnya, Dengan adanya Hari Kesiapsiagaan Bencana, diharapkan bisa membudayakan latihan secara terpadu, terencana dan berkesinambungan guna meningkatkan kesadaran, kewaspadaan dan kesiapsiagaan masyarakat menuju Indonesia Tangguh Bencana.

“Jadi saya harapkan setiap daerah di Indonesia bisa melakukan simulasi sesuai dengan kebutuhan masing-masing,” tutup.**

Reporter : Abdul Basir
Editor: Ude Gunadi

Berita Terkait

Wali Kota Bandung Tegaskan Tidak Akan Tolelir Segala Bentuk Premanisme: Akan Kami Tangkap!
Seke Babakan Ledeng, Konservasi Mata Air dan Ruang Publik Baru Kawasan Ledeng
Serap 4.600 Pekerja, Pemkot Bandung Kembali Gelar Padat Karya di 92 Titik
Perapihan Kabel di Kota Bandung Capai 123 Kilometer
Jelang Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Bupati Dadang Supriatna Kunjungi Rumah Dadang M. Naser
Sekda Herman Suryatman : Jabar Butuh Kepemimpinan Petarung
Pangdam III Siliwangi Apresiasi Bupati Bandung Tambah Kantor Koramil
Hari Pertama Masuk Kerja, Wali Kota Bandung Pastikan Layanan Publik Normal
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 15:40 WIB

Wali Kota Bandung Tegaskan Tidak Akan Tolelir Segala Bentuk Premanisme: Akan Kami Tangkap!

Rabu, 16 April 2025 - 13:06 WIB

Seke Babakan Ledeng, Konservasi Mata Air dan Ruang Publik Baru Kawasan Ledeng

Selasa, 15 April 2025 - 19:39 WIB

Serap 4.600 Pekerja, Pemkot Bandung Kembali Gelar Padat Karya di 92 Titik

Selasa, 15 April 2025 - 19:15 WIB

Perapihan Kabel di Kota Bandung Capai 123 Kilometer

Selasa, 15 April 2025 - 13:29 WIB

Jelang Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Bupati Dadang Supriatna Kunjungi Rumah Dadang M. Naser

Berita Terbaru

NEWS

Tim Gabungan Tutup tambang Ilegal di Cianjur

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:22 WIB