Archandra : Siapa yang Sebutkan Listrik Naik, Itu tidak Benar

- Editor

Minggu, 31 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG,bipol.co – Wakil Menteri ESDM Archandra Tahar mengungkapkan selain harga BBM yang turun, listrik pun juga mengalami hal serupa.

“Apa benar harga listrik naik? dari November 2014 sampai tahun 2019 itu mengalami penurunan harga listrik. siapa yang menyebutkan naik ( harga listrik) , itu tidak benar,” ucap Archandra saat mengisi acara ICMI Jabar di Kota Bandung, Sabtu (30/03/2019).

Ditegaskannya, subsidi energi dalam kurun waktu 4 tahun terakhir dipangkas untuk biaya belanja yang lebih produktif.

“Kita hanya butuh anggaran Rp477 triliun dalam kurun waktu 2015-2018, dibandingkan dengan tahun 2012-2014 dibutuhkan anggaran Rp958 triliun. Sekarang anggaran nya lebih hemat loh” ujar Archandra.

Archandra memaparkan data Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) perihal perkembangan pembangunan jaringan jas kota (jargas) di tahun 2018. Diantaranya, sambungan rumah jargas secara kumulatif telah melampaui 450 ribu, yaitu 463.619 sambungan jargas di setiap rumah.

“Jargas memiliki banyak manfaat untuk rumah tangga. Mengurangi biaya rumah tangga sekitar Rp90 ribu per bulan untuk satu keluarga. Juga lebih praktis, bersih, dan aman,” pungkasnya.**

Reporter : Alvian Hamzah
Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

Sekjen FSGI Klarifikasi Soal Pengumuman Prabowo: Jadi Tidak Ada Istilah Kenaikan Gaji
Gerakkan Ekonomi Nasional, Komdigi Dukung Kampanye Harbolnas dan BINA 2024
Dekranasda Jabar Jajaki Kerja Sama dengan Pusat Oleh-oleh Dewata Nusantara Bali
Usai Lawatan ke Enam Negara, Presiden Prabowo Subianto Tiba di Tanah Air
Buka Jendela Jawa Barat di Bali, Amanda: Pameran Efektif untuk Menarik Buyer
Qari Asal NTB Ini Kembali Raih Juara 1 MTQ Internasional
Menag Serukan Perjuangan Kolektif Bela Hak Palestina
Dukung Asta Cita Swasembada Pangan, Padat Karya Irigasi Kementerian PU Tahun 2024 Jangkau 12.000 Lokasi

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 20:46 WIB

Sekjen FSGI Klarifikasi Soal Pengumuman Prabowo: Jadi Tidak Ada Istilah Kenaikan Gaji

Jumat, 29 November 2024 - 20:08 WIB

Gerakkan Ekonomi Nasional, Komdigi Dukung Kampanye Harbolnas dan BINA 2024

Senin, 25 November 2024 - 19:40 WIB

Dekranasda Jabar Jajaki Kerja Sama dengan Pusat Oleh-oleh Dewata Nusantara Bali

Senin, 25 November 2024 - 14:24 WIB

Usai Lawatan ke Enam Negara, Presiden Prabowo Subianto Tiba di Tanah Air

Minggu, 24 November 2024 - 18:24 WIB

Buka Jendela Jawa Barat di Bali, Amanda: Pameran Efektif untuk Menarik Buyer

Berita Terbaru

BAZNas Sumedang bekerjasama dengan BAZNas RI berhasil membangun kembali rumah milik Adun (73) tidak layak huni di Dusun Tarogong, RT 008 RW 003, Cijeungjing l, Kecamatan Jatigede. Foto: Humas Sumedang.

NEWS

BAZNas Perbaiki Rumah Adun yang tidak Layak Huni

Senin, 2 Des 2024 - 16:08 WIB