Messi Gusti Dipuji di “Roh Fasik”

- Editor

Selasa, 23 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Messi Gusti  (foto ant)

Messi Gusti (foto ant)

JAKARTA.bipol.co – Kecil-kecil si cabe rawit, kemampuan aktris cilik Messi Gusti mendapat pujian dari lawan mainnya di film horor “Roh Fasik”. Pemilik nama lengkap Keinaya Messi Gusti itu harus mengaji dalam film yang disutradarai Ubay Fox itu.

“Dia sudah hafal surat-surat (Quran) pas di lokasi syuting,” puji Irwansyah atas performa Messi, saat mengunjungi kantor Antara di Jakarta, Selasa (23/4/2019).

Meski terlibat dalam film horor yang membuat kuduk meremang, aktris yang sudah mulai berakting sejak berusia empat tahun itu berpendapat suasana syuting menyenangkan.

Dari semua para pemeran dewasa, Denira Wiraguna disebut sebagai aktor yang paling akrab dengannya. “Dia jadi ibu kedua aku,” kata aktris kelahiran Jakarta, 5 Desember 2010.

Sebelum membintangi “Roh Fasik”, penyuka grup K-pop BLACKPINK itu sudah menampilkan kemampuan aktingnya dalam film “Kuambil Lagi Hatiku” (2019) , “Night Bus” (2017) dan “Cinta Laki-Laki Biasa” (2016).

Dalam waktu dekat, rencananya ada dua film lain yang dibintangi oleh gadis yang suka berenang dan bersepeda itu. Meski aktif sebagai aktris cilik, sulung dari dua bersaudara itu punya cita-cita lain di luar dunia film. “Aku mau jadi dokter gigi,” kata dia sambil tersenyum.

Berita Terkait

Tradisi Memitu Indramayu Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda
Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 15:03 WIB

Tradisi Memitu Indramayu Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Berita Terbaru

BAZNas Sumedang bekerjasama dengan BAZNas RI berhasil membangun kembali rumah milik Adun (73) tidak layak huni di Dusun Tarogong, RT 008 RW 003, Cijeungjing l, Kecamatan Jatigede. Foto: Humas Sumedang.

NEWS

BAZNas Perbaiki Rumah Adun yang tidak Layak Huni

Senin, 2 Des 2024 - 16:08 WIB