Pilkada Cianjur, Herman Suherman: Saya Mah Bagaimana Masyarakat

- Editor

Rabu, 3 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Bupati Cianjur, Herman Suherman

Plt Bupati Cianjur, Herman Suherman

CIANJUR,bipol.co – Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Cianjur, Herman Suherman secara diplomatis menegaskan akan maju mencalonkan di Pilkada Serentak 2020 jika dikehendaki masyarakat.

“Saya mah bagaimana masyarakat saja,” tukas Herman kepada wartawan, Rabu (3/7/2019).

Sebelumnya di Pilkada 2015, Herman yang kala itu menjadi calon Wakil Bupati bersanding bersama calon Bupati Irvan Rivano Muchtar.

Sayang, duet pasangan tersebut tidak bisa menyelesaikan pemerintahan bersama-sama lantaran Bupati Cianjur nonaktif, Irvan Rivano Muchtar, dicocok Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) karena diduga terlibat dalam kasus dugaan suap dana pendidikan akhir 2018 lalu.
Kemudian, Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo akhirnya menunjuk Herman Suherman sebagai Pelaksana Tugas Bupati Cianjur.**

Reporter : Andi
Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024
Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati
Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput
KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK
Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada
Melalui PAW, Agus Setiawan Resmi jadi Anggota DPRD Kabupaten Bandung Gantikan Gun Gun Gunawan
Legislator NasDem Imam Soetanto Harap Paslon Terpilih Perhatikan Generasi Muda untuk Berkarya
Atas Perintah Ketum, Agus Yasmin Tegaskan Kader NasDem Harus Menangkan Ilham Habibi dan Kang DS

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 08:28 WIB

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati

Rabu, 13 November 2024 - 19:57 WIB

Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput

Selasa, 12 November 2024 - 20:23 WIB

KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK

Senin, 11 November 2024 - 14:04 WIB

Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB