JK Minta Pembangkit Listrik 35.000 Selesai

- Editor

Selasa, 6 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.

Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.

JAKARTA, bipol.co – Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan pembangunan proyek pembangkit listrik 35.000 MegaWatt harus selesai tepat waktu sehingga peristiwa pemadaman listrik massal seperti pada Minggu (6/8/2019) tidak terjadi lagi.

“Sebenarnya inilah gunanya 35.000 MW itu segera direalisasikan, karena ini masalahnya tidak semua bisa selesai pada waktunya, ya terjadilah begini. Kita harus selesaikan 35.000 MW tepat waktu, sehingga beban-beban yang bertambah itu dapat diatasi dengan pembangkit yang baru,” kata Kalla kepada wartawan di Kantor Wakil Presiden di Jakarta, Selasa (6/8/2019).

Kalla berkata, kebutuhan listrik akan terus meningkat seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk dan perkembangan industri. Oleh karena itu, setiap tahun harus dibuat pembangkit cadangan untuk memenuhi kebutuhan listrik tersebut.

“Tiap tahun mesti dibikin lagi, setidaknya 6.000 MW secara terus menerus. Jadi setiap pemerintahan baru itu mesti bangun 30.000 MW minimum. Semua butuh listrik, semakin tumbuh ekonomi semakin listrik itu dua kali lipat tumbuhnya,” jelasnya. (ant)**

 

Editor: Ude D Gunadi

Berita Terkait

Puluhan Murid Keracunan Usai Menyantap MBG, Kepala BGN Sebut Ada Kelalaian
Temuan BPOM-BPJPH, Produk Makanan Berlabel Halal Ternyata Mengandung Babi
Ratusan Jenderal Tandatangani Pernyataan Sikap, Usul Pergantian Gibran dan Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
Jokowi Tunjukkan Ijazah ke Wartawan, Tapi Dilarang Ngambil Gambar, Kamera dan Handphone Dikumpulkan
Titiek Puspa Wafat dalam Usia 87 Tahun, Sempat Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Bawaslu Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi, Rahmat Bagja: Kita akan Gandeng Lagi Masyarakat untuk Tegakkan Kedaulatan Rakyat
Ngeri! Guru Besar UGM Diduga Berbuat Kekerasan Seksual Terhadap Mahasiswi Sejak 2023
Panglima TNI Dampingi Menlu RI Lepas Bantuan Kemanusian Untuk Myanmar

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 12:09 WIB

Puluhan Murid Keracunan Usai Menyantap MBG, Kepala BGN Sebut Ada Kelalaian

Rabu, 23 April 2025 - 11:00 WIB

Temuan BPOM-BPJPH, Produk Makanan Berlabel Halal Ternyata Mengandung Babi

Jumat, 18 April 2025 - 14:16 WIB

Ratusan Jenderal Tandatangani Pernyataan Sikap, Usul Pergantian Gibran dan Reshuffle Menteri Pro-Jokowi

Kamis, 17 April 2025 - 07:47 WIB

Jokowi Tunjukkan Ijazah ke Wartawan, Tapi Dilarang Ngambil Gambar, Kamera dan Handphone Dikumpulkan

Kamis, 10 April 2025 - 19:29 WIB

Titiek Puspa Wafat dalam Usia 87 Tahun, Sempat Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Berita Terbaru