Dramatis, Kemenangan Rins atas Marquez

- Editor

Senin, 26 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Alex Rins (Suzuki Ecstar) juara di sirkuit Silverstone,Minggu (25/8/2019).

Alex Rins (Suzuki Ecstar) juara di sirkuit Silverstone,Minggu (25/8/2019).

JAKARTA.bipol.co – Balapan GP Inggris di Sirkuit Silverstone, Minggu (25/8/2019), menyajikan finis terketat keempat sepanjang sejarah MotoGP.

Alex Rins (Suzuki Ecstar) menyalip Marc Marquez (Repsol Honda) di tikungan terakhir jelang finis untuk menyentuh garis finis 0,013 lebih awal dari sang rival.

Statistik dari laman resmi MotoGP menempatkan duel kedua pebalap asal Spanyol di Silverstone 2019 itu di peringkat empat setelah persaingan antara Tony Elias dan Valentino Rossi di Estoril, Portugal pada 2006 di mana Rossi finis 0,002 detik di belakang Elias.

Peringkat dua duel terketat dipegang oleh Alex Criville yang menang 0,002 detik atas Mick Doohan di Brno, pada 2006.

Sementara finis paling ketat terjadi di Assen, Belanda pada 1975. Barry Sheene dan Giacomo Agostini finis berbarengan dengan selisih 0,000 detik. (ant)

Editor   Deden .GP

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB