Raja Ampat Diguncang Gempa

- Editor

Sabtu, 7 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

SORONG.bipol.co- Gempa bumi dua kali mengguncang kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat, Sabtu (7/9/2019), membuat panik masyarakat setempat.

Data yang diperoleh dari Stasiun Geofisika BMKG Sorong menyebutkan, telah terjadi dua kali gempa di Raja Ampat dengan guncangan terbesar berkekuatan 5.4 skala Richter pada pukul 06.14 WIT.

Pusat gempa pada koordinat 0.7 lintang selatan dan 130.50 bujur timur yang berjarak 18 km Barat Laut Raja Ampat dengan kedalaman 10 km. Gempa dirasakan di Raja Ampat II-III MMI, di Sorong I-II MMI.

Sebelumnya, gempa bumi berkekuatan 3.3 skala Richter juga terjadi pada pukul 00.55 WIT pada koordinat 0.38 lintang selatan dan 130.34 bujur timur yang berjarak 51 km Barat Laut Raja Ampat dengan kedalaman 10 Km.

Menurut Ody Warga Warga Waisai, ibukota kabupaten Raja Ampat, hanya guncangan kedua berkekuatan 5.4 yang dirasakan masyarakat setempat.

“Kami merasakan guncangan kedua saja, guncangan pertama kami tidak merasakan. Guncangan cukup lama dan banyak masyarakat keluar dari rumah,” ujarnya. (ant)

Editor   Deden .GP

Berita Terkait

Halalbihalal Bersama Tokoh Masyarakat, Perkuat Kerjasama Membangun Indramayu
Perjalanan Spiritual Deni Saputra: Refleksi dari Tanah Suci hingga Dunia Perfilman
Karena Alasan Ini Ruben Onsu Akhirnya Memutuskan Menjadi Mualaf
Pengakuan Ayu Aulia: Dia Sudah Hamil 4 Bulan Sebelum Ketemu RK
Momen Hari Raya Idulfitri 1446 H, Bupati Bandung Paparkan Capaian 13 Program Strategis
Pulang dari Umrah Bupati Bandung Langsung Bagikan Ribuan Paket Sembako
PWI Kabupaten Bandung Gelar Buka Bersama dan Berbagi Takjil pada Warga dan Pengguna Kendaraan
Bupati Bandung: Di Era Modern Tidak Boleh Lagi Buta Huruf, Apalagi Buta Terhadap Al-Qur’an

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:09 WIB

Halalbihalal Bersama Tokoh Masyarakat, Perkuat Kerjasama Membangun Indramayu

Jumat, 11 April 2025 - 06:25 WIB

Perjalanan Spiritual Deni Saputra: Refleksi dari Tanah Suci hingga Dunia Perfilman

Sabtu, 5 April 2025 - 16:35 WIB

Karena Alasan Ini Ruben Onsu Akhirnya Memutuskan Menjadi Mualaf

Rabu, 2 April 2025 - 12:18 WIB

Pengakuan Ayu Aulia: Dia Sudah Hamil 4 Bulan Sebelum Ketemu RK

Senin, 31 Maret 2025 - 17:39 WIB

Momen Hari Raya Idulfitri 1446 H, Bupati Bandung Paparkan Capaian 13 Program Strategis

Berita Terbaru

REGIONAL

Pemkot Cimahi Peringati Hari Kartini tahun 2025

Selasa, 22 Apr 2025 - 17:36 WIB