Dua Anggota DPRD Jabar Temui Ribuan Mahasiswa

- Editor

Senin, 23 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Arif Pratama

Foto Arif Pratama

BANDUNG.bipol.co – Dua orang anggota DPRD Jabar, dari PAN dan Golkar menemui ribuan Mahasiswa yang aksi di depan Gedung DPRD Jabar Senin (23/9/2019)

Dari fraksi PAN diwakili Hasbullah dan dari fraksi Golkar diwakili oleh Ace. Mahasiswa yang sejak siang hari berada di depan DPRD Jabar, menuntut adanya persetujuan dari anggota DPRD Jabar.

Namun belum Ada pernyataan resmi dari kedua anggota DPRD Jabar tersebut. Aksi Mahasiswa sendiri, sempat memanas, dimana Mahasiswa sempat merangsek maju menuju ke pagar DPRD Jabar.

Namun aksi tersebut tak berlangsung lama. Pasukan huru hara Polrestabes Bandung dan Polda Jabar siaga menggunakan helm, tameng dan pentungan. Hingga Pukul 17.00 wib, situasi masih berlangsung kondusif.

Reporter  : Arif Pratama

Editor      :Deden .GP

Berita Terkait

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024
Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati
Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput
KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK
Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada
Melalui PAW, Agus Setiawan Resmi jadi Anggota DPRD Kabupaten Bandung Gantikan Gun Gun Gunawan
Legislator NasDem Imam Soetanto Harap Paslon Terpilih Perhatikan Generasi Muda untuk Berkarya
Atas Perintah Ketum, Agus Yasmin Tegaskan Kader NasDem Harus Menangkan Ilham Habibi dan Kang DS

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 08:28 WIB

KPU Jabar dan Kabupaten Bandung Touring Demokrasi Road to 27 November 2024

Kamis, 14 November 2024 - 13:41 WIB

Kadin Kab.Bandung Barat Selenggarakan Dialog Terbuka Calon Bupati-Wakil Bupati

Rabu, 13 November 2024 - 19:57 WIB

Bakesbangpol Kabupaten Bandung Ajak Ormas dan LSM Sukseskan Pilkada Damai, Masyarakat Tidak Golput

Selasa, 12 November 2024 - 20:23 WIB

KPU Kabupaten Bandung Lakukan Bimtek Terhadap 314 Anggota PPK

Senin, 11 November 2024 - 14:04 WIB

Gun Gun Gunawan Minta Masyarakat Jangan Ragu untuk Melaporkan bila Terjadi Pelanggaran Pilkada

Berita Terbaru