Kapolda Jabar : Kami Tak Beri Izin Laga Persib vs Persija Karena Pertimbangan Keamanan

- Editor

Selasa, 22 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, bipol.co – Persib vs Persija akan bertemu dalam lanjutan liga Indonesia, pada tanggal 28 oktober mendatang.

Dalam laga kandang tersebut, sejumlah pertimbangan keamanan dikeluarkan pihak Kepolisian.

Kapolda Jabar Irjen Pol Rudi Sufahriadi menjelaskan, bahwa pada tanggal 28 oktober itu ada agenda aksi unjukrasa Mahasiswa didepan Gedung Sate.

“Tujuan saya silaturahmi, yakni untuk menjelaskan ke manajemen Persib, bahkan bobotoh (pendukung) agar memahami situasi di Bandung mengenai keamanan saat tanggal 28 oktober nanti,” paparnya di cafe sulanjana Persib, selasa (22/10).

Diakui Kapolda, jika Polda Jabar belum bisa memberi ijin karena situasi keamanan khususnya di kota Bandung.

“Ada satu Kelompok yang ingin memanfaatkan situasi dimana orang banyak berkumpul, mereka ingin ada gesekan atau benturan. Dan itu yang kami antisipasi,” paparnya.

Jadi untuk pertandingan, baik ada penonton atau tidak, pertimbangan keamanan lebih mendalam.

“Ada penonton atau tidak tetap saja kami mempertimbangkan keamanan secara umum di Jabar,” terangnya.

Kapolda berjanji, jika situasi sudah kondusif siap memimpin Pengamanan pertandingan Persib.

“Saya siap bersedia sebagai Kepala Pengamanan Apabila persib main di Bandung,” paparnya.

Pihak Polda Jabar bersama manajemen Persib terus berdiskusi perihal laga kandang Persib melawan Persija tanggal 28 oktober mendatang.

“Masih terus didiskusikan baiknya gimana, ” pungkas Kapolda Jabar.

Redaktur : Arief

Berita Terkait

Permudah Respons Bencana, Menteri Budi Arie Luncurkan SNPDK
Kabar Duka, Artis dan Politikus Marissa Haque Meninggal Dunia
Komeng Jadi Anggota DPD RI, Begini Candaan Komedian Ini Usai Dilantik
Presiden Jokowi Hadiri Pelantikan Anggota DPR, DPD, dan MPR RI 2024-2029 di Gedung Nusantara, Jakarta
Presiden Jokowi Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti
Kadis Kominfo Jabar Ika Mardiah Berbagi “Best Practice” di Seminar Seri III ASKOMPSI 2024
Tinjau RSUD dr. Abdul Rivai di Berau, Presiden Jokowi Dorong Peningkatan Fasilitas Kesehatan
Presiden Jokowi Tinjau Ketersediaan Beras dan Serahkan Bantuan Pangan di Tanah Grogot

Berita Terkait

Rabu, 2 Oktober 2024 - 17:28 WIB

Permudah Respons Bencana, Menteri Budi Arie Luncurkan SNPDK

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:23 WIB

Kabar Duka, Artis dan Politikus Marissa Haque Meninggal Dunia

Selasa, 1 Oktober 2024 - 21:35 WIB

Komeng Jadi Anggota DPD RI, Begini Candaan Komedian Ini Usai Dilantik

Selasa, 1 Oktober 2024 - 19:11 WIB

Presiden Jokowi Hadiri Pelantikan Anggota DPR, DPD, dan MPR RI 2024-2029 di Gedung Nusantara, Jakarta

Selasa, 1 Oktober 2024 - 13:16 WIB

Presiden Jokowi Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti

Berita Terbaru