Cetak Dua Gol, Ini Komentar Castillion 

- Editor

Minggu, 2 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyerang anyar Persib asal Belanda Geoffrey Castillion.  (persib.co.id)

Penyerang anyar Persib asal Belanda Geoffrey Castillion. (persib.co.id)

BANDUNG.bipol.co – Penyerang asal Belanda Geoffrey Castillion merasa senang bisa mencetak brace (dua gol) di pertandingan perdananya bersama Persib dalam laga persahabatan melawan Melaka United, Sabtu (1/2) di Stadion si Jalak Harupat Kabupaten Bandung..

Kendati demikian, striker berusia 28 tahun itu tak mau jemawa dan berpuas hati. Baginya, permainan yang kompak dan kemenangan 3-1 di laga tadi ialah hal yang jauh lebih penting.

“Senang sekali bisa memulai ini dengan dua gol di laga perdana. Tapi yang paling penting adalah kita bermain bagus dan menang di pertandingan ini. Saya juga senang bisa kembali bermain setelah beristirahat selama lima bulan,” ujar Castillion seusai pertandingan seperti dikutip laman resmi Persib.

Mengenai kombinasi dengan stiker asal Brasil, Wander Luiz, ia mengaku optimistis. Castillion berharap kolaborasi dirinya dengan Luiz dapat terus meningkat dan lebih baik lagi.

“Luiz adalah pemain yang bagus, saya pikir kami bisa bermain lebih baik lagi ke depannya. Tapi dia juga tidak bermain selama empat bulan, jadi itu akan sangat sulit dan membutuhkan waktu untuk kembali prima,” imbuhnya.

 

Editor      Deden .GP

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB