Wilder Tantang Fury untuk Tarung Ulang

- Editor

Selasa, 25 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deontay Wilder (kiri) saat ditumbangkan Tyson Fury dalam pertemuan kedua mereka di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Nevada, AS, pada Minggu (23/2/2020) WIB. (net)

Deontay Wilder (kiri) saat ditumbangkan Tyson Fury dalam pertemuan kedua mereka di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Nevada, AS, pada Minggu (23/2/2020) WIB. (net)

JAKARTA.bipol.co – Deontay Wilder akan menggunakan klausa tarung ulang dalam kontraknya untuk merebut kembali sabuk gelar juara dunia kelas berat WBC dari Tyson Fury setelah sebelumnya kalah dari petinju asal Inggris itu, Sabtu pekan lalu, lapor The Athletic seperti dikutip Reuters Selasa (25/2).

Wilder dan Fury seri pada pertemuan pertama mereka Desember 2018 tetapi tarung ulang mereka disebut sebagai pertandingan yang berat sebelah setelah si “Raja Gispi” mengendalikan pertarungan sejak awal dan tidak pernah lepas memojokkan dia sampai dihentikan pada ronde ketujuh.

Kekalahan akhir pekan lalu itu adalah kekalahan pertama yang diderita Wilder (42-1-1) sedangkan Fury sang juara dunia baru kelas berat WBC menambah catatan tarungnya menjadi 30-0-1.

Sports Illustrated, mengutip sejumlah sumber yang mengetahui kontrak Wilder, mengatakan bahwa tarung ulang itu akan dilangsungkan akhir Juli nanti.

Sebelumnya, promotor juara dunia kelas berat WBA, IBF, WBO dan IBO Anthony Joshua, Eddie Hearn, berkata kepada Sky Sports bahwa pertarungan kedua Inggris antara Joshua dan Fury “akan terjadi”.   (net)

Editor       Deden .GP

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB