Castillion Rindu Merumput Lagi

- Editor

Jumat, 3 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyerang  Persib Bandung, Geoffrey Castillion. (persib.co.id)

Penyerang Persib Bandung, Geoffrey Castillion. (persib.co.id)

BANDUNG.bipol.co Striker Persib Geoffrey Castillion mengaku sudah sangat rindu untuk kembali merumput bersama PERSIB. Berhentinya kompetisi Liga 1 akibat penyebaran wabah virus corona memang tidak menguntungkan bagi semua pihak, termasuk Persib.

Tetapi, striker asal Belanda ini memahami situasi yang terjadi, dan mengaku pasrah dengan kondisi tersebut. Menurutnya, kesehatan dan keselamatan tetap yang paling utama.

Pemain bernomor punggung 20 ini pun berharap situasi cepat kembali pulih. Castillion mengaku memiliki target mencetak banyak gol untuk ikut mengantarkan Persib juara.

“Saya punya target dengan Persib untuk menjadi juara, dan kami sudah melewati tiga pertandingan dengan baik. Untuk saya pribadi, saya ingin mencetak gol sebanyak yang saya bisa. Karena itu adalah cara untuk membantu tim sebagai pemain depan,” kata Castillion, Kamis (2/4) seperti dilansir laman resmi Persib.

Kompetisi Liga 1 2020 ini baru bergulir selama beberapa pekan sebelum akhirnya dihentikan sementara karena  wabah virus corona. Menurut jadwal, Persib seharusnya melakoni partai tandang menghadapi Persita Tangerang pada 5 April 2020.

 

 

Editor     Deden .GP

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Minggu, 20 Oktober 2024 - 17:34 WIB

Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP

Berita Terbaru