Bupati Bandung Targetkan Launching Jalan Tol Soreang, Ciwidey, Pangalengan Bertepatan HUT Kab Bandung

- Editor

Jumat, 8 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bandung HM Dadang Supriatna saat menemui Dirjen Bina Marga Kementerian PUTR di Jakarta. Istimewa

Bupati Bandung HM Dadang Supriatna saat menemui Dirjen Bina Marga Kementerian PUTR di Jakarta. Istimewa

SOREANG, BIPOL CO — Bupati Bandung, HM Dadang Supriatna akan melaunching pembangunan Jalan Tol Soreang, Ciwidey Pangalengan.

“Saya menargetkan launching jalan Tol Soreang Ciwidey Pangalengan ini akan dilaksanakan bertepatan dengan HUT ke 381 Kabupaten Bandung,” kata Dadang Supriatna, saat menggelar Jumat Keliling (Jumling) yang ke-44 kalinya di Mesjid Al-Islah, Komplek Soreang Indah, Desa Cincin, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung, Jumat (8/4/22) siang.

Bupati menyebutkan,
dengan adanya jalan Tol Soreang Ciwidey Pangalengan ini akan semakin meningkatkan pertumbuhan perekonomian di Kabupaten Bandung, terutama peningkatan bisnis di bidang industri, pariwisata dan pertanian.

Saat ini, kata Bupati Bandung, Kepala Dinas PUTR Kabupaten Bandung sudah melakukan berbagai pendekatan, pembicaraan serta koordinasi dengan pemerintah pusat melalui pihak-pihak kementrian terkait sehingga akan segera melaunching.

Tidak hanya pembangunan jalan tol, namun pada tahun 2022 ini Kabupaten Bandung juga akan membangun dua lokasi rumah sakit di dua tempat di Kecamatan Kertasari dan Cimaung dari rencana lima rumah sakit yang akan dibangun semasa pemerintahan Bupati Dadang Supriatna .

Saat ini, kata Bupati, untuk meningkatkan pelayanan kesehatan bagi jutaan warga Kabupaten Bandung dibutuhkan 3.600 ruang rawat inap dan saat ini baru memiliki 1.500 ruang rawat inap baik yang dkelola oleh rumah sakit milik pemerintah maupun swasta.

Sumber: Pemkab Bandung

Bupati Bandung Akan Launching Jalan Tol Soreang, Ciwidey, Pangalengan

SOREANG, BIPOL.CO – Bupati Bandung, HM Dadang Supriatna akan segera melaunching pembangunan Jalan Tol Soreang, Ciwidey Pangalengan.

Hal ini dikatakan Bupati saat menggelar Jumat Keliling (Jumling) yang ke-44 kalinya di Mesjid Al-Islah, Komplek Soreang Indah, Desa Cincin, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung, Jumat (8/4/22) siang.

Bupati menyebutkan,
dengan adanya jalan Tol Soreang Ciwidey Pangalengan ini akan semakin meningkatkan pertumbuhan perekonomian di Kabupaten Bandung, terutama peningkatan bisnis di bidang industri, pariwisata dan pertanian.

Saat ini, kata Bupati Bandung, Kepala Dinas PUTR Kabupaten Bandung sudah melakukan berbagai pendekatan, pembicaraan serta koordinasi dengan pemerintah pusat melalui pihak-pihak kementrian terkait sehingga kita akan segera melaunching.

“Saya menargetkan Launching jalan Tol Soreang Ciwidey Pangalengan ini akan dilaksanakan bertepatan dengan HUT Kabupaten Bandung ke 381,” tegas Bupati Bandung.

Tidak hanya pembangunan jalan tol, namun pada tahun 2022 ini Kabupaten Bandung juga akan membangun dua lokasi rumah sakit di dua tempat di Kecamatan Kertasari dan Cimaung dari rencana lima rumah sakit yang akan dibangun semasa pemerintahan Bupati Dadang Supriatna .

Saat ini, kata Bupati, untuk meningkatkan pelayanan kesehatan bagi jutaan warga Kabupaten Bandung dibutuhkan 3.600 ruang rawat inap dan saat ini baru memiliki 1.500 ruang rawat inap baik yang dkelola oleh rumah sakit milik pemerintah maupun swasta.(deddy)

 

Berita Terkait

Tanggulangi Stunting, Pemkot Cimahi Salurkan Beras Fortifit untuk Ibu Hamil dan Menyusui
Pemkab Bandung Raih Penghargaan Pemerintah Kabupaten yang Informatif
BPBD Kota Cimahi Gelar Kegiatan Sekolah/Madrasah aman Bencana (SMAB)
Satpol PP Kota Cimahi Sita Puluhan Ribu Batang Rokok Ilegal
Dikky: TPS3R Salah Satu Solusi Permasalahan Sampah di Cekungan Bandung
252 PNS Purna Bhakti, Pj Wali Kota Bandung Ucapkan Terima Kasih Atas Dedikasi Selama Ini
HARI PANGAN SEDUNIA, DKPP Jabar Akan Diseminasi Pangan Lokal dan Kampanye Stop Boros Pangan
Pemkot Cimahi Apel Gelar Pasukan Siaga Darurat Bencana Geo-Hidrometeorologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:41 WIB

Tanggulangi Stunting, Pemkot Cimahi Salurkan Beras Fortifit untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Jumat, 15 November 2024 - 19:47 WIB

Pemkab Bandung Raih Penghargaan Pemerintah Kabupaten yang Informatif

Kamis, 14 November 2024 - 17:43 WIB

BPBD Kota Cimahi Gelar Kegiatan Sekolah/Madrasah aman Bencana (SMAB)

Kamis, 14 November 2024 - 14:50 WIB

Satpol PP Kota Cimahi Sita Puluhan Ribu Batang Rokok Ilegal

Kamis, 14 November 2024 - 07:56 WIB

Dikky: TPS3R Salah Satu Solusi Permasalahan Sampah di Cekungan Bandung

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB