Tak Masalah Embarkasi Haji di Bangun di Indramayu.

- Editor

Kamis, 11 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Daerah Jawa Provinsi Jawa Barat, Iwa Karniwa  (foto Abas)

Sekretaris Daerah Jawa Provinsi Jawa Barat, Iwa Karniwa (foto Abas)

BANDUNG, Bipol.co- Sekretaris Daerah Jawa Barat, Iwa Karniwa mengaku, tidak mempermasalahkan embarkasi Haji dibangun di Indramayu pada tahun 2020. Hal itu dikarenakan sebelumnya Pemprov Jabar ingin embarkasi haji berada di kawasan Kertajati agar dekar dengan BIJB.

“Koordinasi masalah itu Kemenag sudah lakukan langkah-langkah, tinggal kita sinkronisasi seperti apa di lapangan tapi kita kaji mana yang paling siap,” ujar Iwa di Gedung Sate, Kamis (11/4/2019).

Iwa mengatakan, Pemprov Jabar akan menyetujui apa yang menjadi keputusan dari Kementerian Agama. Prinsipnya, daerah mana yang lebih siap maka di sana akan dibangun embarkasi haji.

“Prinsipnya kita mana yang paling siap, dan koordinasi dengan pihak yang punya kewenangan dalam hal ini Kemenag,” katanya.

Sebagaimana diketahui, Embarkasi haji direncanakan dibangun di Kabupaten Indramayu pada 2020 mendatang. Asrama haji itu untuk menunjang optimalisasi pemberangkatan haji melalui Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka.

Pemerintah Kabupaten Indramayu pun sudah menyerahkan aset tanah hibah seluas 10 hektar kepada Direktorat Jendral (Ditjen) Penyelenggaraan Haji dan Umroh (PHU) Kementerian Agama (Kemenag) RI, belum lama ini. Untuk pembangunan, pemerintah pusat menganggarkan Rp 70 Miliar. **

Reporter  Abdul Basir

Editor  Deden .GP

Berita Terkait

Sekjen FSGI Klarifikasi Soal Pengumuman Prabowo: Jadi Tidak Ada Istilah Kenaikan Gaji
Gerakkan Ekonomi Nasional, Komdigi Dukung Kampanye Harbolnas dan BINA 2024
Dekranasda Jabar Jajaki Kerja Sama dengan Pusat Oleh-oleh Dewata Nusantara Bali
Usai Lawatan ke Enam Negara, Presiden Prabowo Subianto Tiba di Tanah Air
Buka Jendela Jawa Barat di Bali, Amanda: Pameran Efektif untuk Menarik Buyer
Qari Asal NTB Ini Kembali Raih Juara 1 MTQ Internasional
Menag Serukan Perjuangan Kolektif Bela Hak Palestina
Dukung Asta Cita Swasembada Pangan, Padat Karya Irigasi Kementerian PU Tahun 2024 Jangkau 12.000 Lokasi

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 20:46 WIB

Sekjen FSGI Klarifikasi Soal Pengumuman Prabowo: Jadi Tidak Ada Istilah Kenaikan Gaji

Jumat, 29 November 2024 - 20:08 WIB

Gerakkan Ekonomi Nasional, Komdigi Dukung Kampanye Harbolnas dan BINA 2024

Senin, 25 November 2024 - 19:40 WIB

Dekranasda Jabar Jajaki Kerja Sama dengan Pusat Oleh-oleh Dewata Nusantara Bali

Senin, 25 November 2024 - 14:24 WIB

Usai Lawatan ke Enam Negara, Presiden Prabowo Subianto Tiba di Tanah Air

Minggu, 24 November 2024 - 18:24 WIB

Buka Jendela Jawa Barat di Bali, Amanda: Pameran Efektif untuk Menarik Buyer

Berita Terbaru

BAZNas Sumedang bekerjasama dengan BAZNas RI berhasil membangun kembali rumah milik Adun (73) tidak layak huni di Dusun Tarogong, RT 008 RW 003, Cijeungjing l, Kecamatan Jatigede. Foto: Humas Sumedang.

NEWS

BAZNas Perbaiki Rumah Adun yang tidak Layak Huni

Senin, 2 Des 2024 - 16:08 WIB