Bukber Bareng, Fahmi Sebut Ingin Harmonis dengan Media

- Editor

Sabtu, 1 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMI,bipol.co – Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi menegaskan peran media bagi pemerintah sangat penting dalam menyampaikan informasi, saran,  dan masukan untuk percepatan pembangunan di daerah.

Kehadiran media juga diakui konsep pentahelix yang di dalamnya terdapat unsur ABCGM yakni akademisi, bisnis, community, government, dan media. Karena itu dalam proses pembangunan di kehadiran media sangat strategis.

“Atas nama pemda, kami mengajak  semua awak media untuk bersama-sama membangun Kota Sukabumi. Dengan semangat kebersamaan, media dapat memberikan masukan, saran, dan kritik kepada kami untuk kemajuan Kota Sukabumi,” ujar Fahmi saat silaturahmi dan buka puasa bersama dengan awak media di Hotel Taman Sari,  Sabtu (1/6/2019).

Wali kota mengharapkan ke depannya insan media semakin profesional, dalam arti berimbang dalam menyampaikan informasi dengan membuat pemberitaan yang terbaik untuk masyakarakat. Tanpa diberitakan oleh media, lanjut dia, pembangunan di daerah tidak akan terekspos ke masyarakat dan pemerintah pusat.

“Selama lima tahun ke belakang, sejak menjabat wakil wali kota  saya selalu  menginginkan sinergitas dengan awak media agar terjalin hubungan yang  harmonis,” tuturnya.**

Reporter : Firdaus
Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

Tanggulangi Stunting, Pemkot Cimahi Salurkan Beras Fortifit untuk Ibu Hamil dan Menyusui
Pemkab Bandung Raih Penghargaan Pemerintah Kabupaten yang Informatif
BPBD Kota Cimahi Gelar Kegiatan Sekolah/Madrasah aman Bencana (SMAB)
Satpol PP Kota Cimahi Sita Puluhan Ribu Batang Rokok Ilegal
Dikky: TPS3R Salah Satu Solusi Permasalahan Sampah di Cekungan Bandung
252 PNS Purna Bhakti, Pj Wali Kota Bandung Ucapkan Terima Kasih Atas Dedikasi Selama Ini
HARI PANGAN SEDUNIA, DKPP Jabar Akan Diseminasi Pangan Lokal dan Kampanye Stop Boros Pangan
Pemkot Cimahi Apel Gelar Pasukan Siaga Darurat Bencana Geo-Hidrometeorologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:41 WIB

Tanggulangi Stunting, Pemkot Cimahi Salurkan Beras Fortifit untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Jumat, 15 November 2024 - 19:47 WIB

Pemkab Bandung Raih Penghargaan Pemerintah Kabupaten yang Informatif

Kamis, 14 November 2024 - 17:43 WIB

BPBD Kota Cimahi Gelar Kegiatan Sekolah/Madrasah aman Bencana (SMAB)

Kamis, 14 November 2024 - 14:50 WIB

Satpol PP Kota Cimahi Sita Puluhan Ribu Batang Rokok Ilegal

Kamis, 14 November 2024 - 07:56 WIB

Dikky: TPS3R Salah Satu Solusi Permasalahan Sampah di Cekungan Bandung

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB