Panama Genggam Tiket ke Semi Final

- Editor

Jumat, 6 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Istimewa

Istimewa

KUNINGAN.bipol.co- Markoy Kijang Mas cup 2019 kini memasuki babak perempat final. Dan di babak perempat final pertama mempertemukan kesebelasan Panama FC dari Desa Ancaran Kecamatan Kuningan yang menantang Bagasi FC dari Desa/Kecamatna Cibeureum.

Tim yang di arsiteki oleh mantan pemain Timnas seangkatan Boaz Salosa   yakni Satria Nurzaman  itu berhasil mengalahkan Bagasi dengan skor 2-1. Dua gol kemenangan pasukan Ancaran ini  berkat torehan gol Ari Wibowo dimenit ke 24  dan  Akas Susanto pada menit ke 50.

Dengan kemenangan ini maka Panama menjadi tim pertama yang menggenggam tiket semi final. Panama tiga menunggu pemenang dari babak perempat final lainnya.

Sejak kick off  babak pertama ditiup oleh Anas dari Asskab Kuningan, laga pun langsung berjalan dengan tensi tinggi. Kedua tim sama-sama meperlihatkan sepakbola menyerang.

Alhasil dimenit ke 24 Panama berhasil membuka skor lewat sundulan dari Ari Wibowo. Skor ini tidak bertahan lama karena selang 2 menit Bagasi pun langsung membalas lewat sepakan keras nan tajam dari Galuh di menit ke 26 dan  skor pun berubah menjadi 1-1.

Meski banyak peluang disisa babak pertama. Namu, gol tak kunjung datang sehingga babak pertama berakhir dengan kedudukan seri 1-1.

Memasuki babak kedua. Kedua tim langsung tancap gas karena ingin menang dan lolos ke babak empat besar namun dewi fortuna nampaknya berpihak kepada Panama. Akas Susanto yang berdiri bebas dimulut gawang Bagasi berhasil menyarangkan bola lewat sundulan kepalanya dimenit 50.

Gol ini menjadi penutup dan sekaligus mengunci kemenangan Panama. Kemenangan ini langsun disambut oleh pendukung Panama dan tim. Panama sendiri kembali bangkat setelah sekian lama vakum.**

Editor  Deden .GP

Berita Terkait

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Ini 5 Kebiasaan Orang Sukses Menurut Pengakuan Grace Tahir

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang

Berita Terbaru