Topik Beras Mahal

Bupati Bandung HM Dadang Supriatna bersama istri melakukan pencoblosan Pemilu di TPS Sapan, Desa Tegalluar, Kecamatan Bojongsong, Kabupaten Bandung, Rabu (14/2/2024). (Foto: Diskominfo)

EKBIS

Beras Mahal, Bupati: Kabupaten Bandung Siapkan 800 Ton Beras Cadangan, Jadi Masih Aman 

EKBIS | Kamis, 15 Februari 2024 - 14:06 WIB

Kamis, 15 Februari 2024 - 14:06 WIB

Naiknya harga beras di pasaran membuat ibu-ibu rumah tangga ketar ketir. Terlebih sudah terjadi kelangkaan, khususnya untuk beras yang biasa beredar di supermarket.