INTERNASIONAL | Rabu, 29 November 2023 - 08:53 WIB
Militer Zionis Israel telah memecat seorang komandan batalion tempur dan wakilnya setelah mereka melarikan diri dalam perang melawan sayap militer Hamas Brigade Izz ad-Din al-Qassam di Gaza, Palestina.