Futsal Unjuk Kemampuan di Piala Gubernur

- Editor

Senin, 22 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi  (ant)

ilustrasi (ant)

BANDUNG, bipol.co – Cabang futsal rupanya tak mau ketinggalkan menyemarakkan event tahunan Piala Gubernur Jawa Barat 2019. Animo keikutsertaannyapun  luar biasa. Bayangkan, lebih dari 500 atlet futsal se-Jawa Barat mengikuti Kejuaraan Futsal ‘Piala Gubernur Jawa Barat 2019’ yang dihelat di GOR Futsal, Jatinanangor, Kabupaten Sumedang, mulai Minggu(21/4/2019) hingga Selasa (23/4/2019). Mereka memperkuat 11 tim futsal putri dan 33 tim futsal putra dari 22 kota/kabupaten di Jabar.

Hal ini tentu membuat Ketua Pelaksana, Herman terlihat sumringah. Kejuaraan ini menurut Herman melibatkan pula tim talent scouting dari Asosiasi Futsal Provinsi (AFP). “Kita berharap dengan adanya tim talent scouting akan lahir pemain futsal muda potensial guna membawa tim futsal Jabar lebih berprestasi,” ujar Herman.

Sementara itu pada kesempatan yang sama, Ketua AFP Jabar, Sadar Muslihat mengatakan, kejuaraan yang digelar semakin menambah kompetisi di cabang olahraga futsal sehingga para atlet bisa bertanding sebanyak mungkin. Tak hanya itu, kompetisi yang digelar menjadi evaluasi bagi pembinaan yang digelar setiap klub futsal di kota/kabupaten di Jabar. “Lewat evnet Piala Gubernur ini kita mencari atlet futsal Jabar untuk dipersiapkan tampil di PON XX tahun 2020 di Papua,” ungkap Sadar. (Deden .GP)

 

 

Berita Terkait

Tradisi Memitu Indramayu Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda
Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua
Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan
Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!
Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik
Menguak Keanekaragaman Hayati Langka di Sumedang
Zuckerberg Ungkap 2030 Dunia Berubah Total, Kacamata Pintar Diprediksi Gantikan Fungsi HP
Sierra Oktriasa dan Alden Hugo jadi Mojang Jajaka Pinilih Kota Cimahi 2024
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 15:03 WIB

Tradisi Memitu Indramayu Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Sabtu, 16 November 2024 - 17:19 WIB

Bersama Syikhuna Pajada, Ribuan Jamaah Do’akan Kang DS Jadi Bupati Bandung Periode Kedua

Minggu, 10 November 2024 - 17:25 WIB

Implementasi Kepahlawanan: Runtuhkan Kultur dan Struktur Kemiskinan dan Kebodohan

Senin, 4 November 2024 - 09:18 WIB

Hati-hati Jika Ada Missed Call yang tidak Dikenal, Jangan Telepon Balik!

Minggu, 3 November 2024 - 11:43 WIB

Memperburuk Krisis Sampah Beracun, Al Generatif Bisa Hasilkan 5 Juta Ton Limbah Elekronik

Berita Terbaru

BAZNas Sumedang bekerjasama dengan BAZNas RI berhasil membangun kembali rumah milik Adun (73) tidak layak huni di Dusun Tarogong, RT 008 RW 003, Cijeungjing l, Kecamatan Jatigede. Foto: Humas Sumedang.

NEWS

BAZNas Perbaiki Rumah Adun yang tidak Layak Huni

Senin, 2 Des 2024 - 16:08 WIB