Seleksi PPPK Tenaga Kesehatan di Jabar Berlangsung Aman dan Lancar

- Editor

Rabu, 22 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIPOL.CO, BANDUNG – Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meninjau pelaksanaan Seleksi CASN Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk tenaga kesehatan di Poltekkes Kementerian Kesehatan, Kota Bandung, Selasa (21/11/2023).

Peserta melakukan rangkaian tes mulai dari pendaftaran ulang, skrining identitas hingga pelaksanaan tes atau ujian itu sendiri.

“Pelaksanaan seleksi berjalan lancar dan tertib,” ungkap Bey Machmudin.

Skrining syarat administrasi diupayakan guna menghindari kecurangan dan hal tak diinginkan lainnya.

“Sebelum daftar (tes) dikonfirmasi ulang, jangan sampai ada joki dan semuanya sesuai dengan nama dan wajah, kemudian peserta memasuki ruang tes,” katanya.

“Sejauh ini, (pelaksanaan tes) aman,” tambahnya.

Bey juga menyebut, saat ini kebutuhan tenaga kesehatan (nakes) untuk Jawa Barat sebanyak 1.155 orang. Adapun nakes yang saat ini mengikuti tes tercatat 2.100 orang.(Ads)

Berita Terkait

Kota Bandung Mantapkan Komitmen Otonomi Daerah Lewat Inovasi dan Kolaborasi
Ketua Bapemperda: RPJMD Kabupaten Bandung Harus Menjawab Berbagai Persoalan Daerah
Satlinmas Kota Bandung Siap Tangguh, Ikuti Pelatihan Bela Negara dan Tanggap Bencana
Cimahi Darurat Sampah, Wakil Wali Kota Tinjau Langsung Proses Clean Up TPS Melong
Musrenbang Kota Cimahi: Menyusun RPJMD 2025-2029 dan RKPD 2026
Tangani Lonjakan Sampah, Pemkot Bandung Genjot Sejumlah Langkah Strategis
Pemkot Cimahi Peringati Hari Kartini tahun 2025
Menuju Kota Layak Anak Peringkat Utama, Tim Verifikasi Nasional Apresiasi Kota Bandung

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 18:02 WIB

Kota Bandung Mantapkan Komitmen Otonomi Daerah Lewat Inovasi dan Kolaborasi

Jumat, 25 April 2025 - 11:02 WIB

Ketua Bapemperda: RPJMD Kabupaten Bandung Harus Menjawab Berbagai Persoalan Daerah

Jumat, 25 April 2025 - 09:48 WIB

Satlinmas Kota Bandung Siap Tangguh, Ikuti Pelatihan Bela Negara dan Tanggap Bencana

Kamis, 24 April 2025 - 15:37 WIB

Cimahi Darurat Sampah, Wakil Wali Kota Tinjau Langsung Proses Clean Up TPS Melong

Selasa, 22 April 2025 - 22:11 WIB

Musrenbang Kota Cimahi: Menyusun RPJMD 2025-2029 dan RKPD 2026

Berita Terbaru

Bioskop Rio Bioskop Rio adalah satu-satunya bangunan bioskop di Cimahi sejak zaman Belanda yang gedungnya masih bertahan. Foto: ist

NEWS

Kota Cimahi Miliki Puluhan Objek Diduga Cagar Budaya

Jumat, 25 Apr 2025 - 17:42 WIB