Kunjungan Komisi D DPRD Kabupaten Bandung ke Disparbud Jabar, Fahmi Sebut Ini Poin Pentingnya…

- Editor

Minggu, 24 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisi D DPRD Kabupaten Bandung, disela kunjungannya ke Dinas Pariwisata dan Budaya Jawa Barat. (Foto: Instagram@dprdkabbandung)

Komisi D DPRD Kabupaten Bandung, disela kunjungannya ke Dinas Pariwisata dan Budaya Jawa Barat. (Foto: Instagram@dprdkabbandung)

BIPOL.CO, BANDUNG – Komisi D DPRD Kabupaten Bandung melakukan kunjungan koordinasi dan konsultasii ke Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat terkait kebudayaan.

Dalam diskusi kali ini ada .beberapa point’ yang dibahas. Salah satunya bagaimana budaya atau sastra ini bisa menjadi potensi daya tarik pariwisata di Kabupaten Bandung.

Salah satunya di Puntang. Sekarang Puntang sudah menjadi tempat pariwisata atau spot wisata di Kabupaten Bandung.

“Tapi kemudian kita perlu memperkaya spot-spot itu dengan nilai nilai sastra atau budaya. Supaya nanti dapat mendorong aspek Pariwisatanya,” kata Ketua Komisi D DPRD Kabupaten Bandung Maulana Fahmi, disela kunjungannya ke Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat.

Karena, tutur Fahmi, banyak tempat produksi satra itu menjadi spot wisata seperti “Literasi Pelangi” yang awalnya karya sastra tapi kemudian bisa menjadi spot wisata.

“Jadi kita ingin mendorong para seniman dan budayawan untuk membuat produk sastra sehingga itu membantu tempat-tempat wisata di Kabupaten Bandung. Seperti halnya Tangkuban Perahu dengan sastranya Sangkuriang, itu tidak bisa dipungkiri menambah daya tarik wisatawan,” ungkapnya.

Dalam penutupannya Ketua Komisi D Maulana Fahmi S.Si mengucapkan terimakasih dan berharap diskusi ini menjadi inspirasi serta ide baru bagi pariwisata dan kebudayaan di Kabupaten Bandung.(ads)

Berita Terkait

Kota Bandung Mantapkan Komitmen Otonomi Daerah Lewat Inovasi dan Kolaborasi
Ketua Bapemperda: RPJMD Kabupaten Bandung Harus Menjawab Berbagai Persoalan Daerah
Satlinmas Kota Bandung Siap Tangguh, Ikuti Pelatihan Bela Negara dan Tanggap Bencana
Cimahi Darurat Sampah, Wakil Wali Kota Tinjau Langsung Proses Clean Up TPS Melong
Musrenbang Kota Cimahi: Menyusun RPJMD 2025-2029 dan RKPD 2026
Tangani Lonjakan Sampah, Pemkot Bandung Genjot Sejumlah Langkah Strategis
Pemkot Cimahi Peringati Hari Kartini tahun 2025
Menuju Kota Layak Anak Peringkat Utama, Tim Verifikasi Nasional Apresiasi Kota Bandung

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 18:02 WIB

Kota Bandung Mantapkan Komitmen Otonomi Daerah Lewat Inovasi dan Kolaborasi

Jumat, 25 April 2025 - 11:02 WIB

Ketua Bapemperda: RPJMD Kabupaten Bandung Harus Menjawab Berbagai Persoalan Daerah

Jumat, 25 April 2025 - 09:48 WIB

Satlinmas Kota Bandung Siap Tangguh, Ikuti Pelatihan Bela Negara dan Tanggap Bencana

Kamis, 24 April 2025 - 15:37 WIB

Cimahi Darurat Sampah, Wakil Wali Kota Tinjau Langsung Proses Clean Up TPS Melong

Selasa, 22 April 2025 - 22:11 WIB

Musrenbang Kota Cimahi: Menyusun RPJMD 2025-2029 dan RKPD 2026

Berita Terbaru