Mantan Menteri Agama Tholchah Hasan Wafat

- Editor

Rabu, 29 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MALANG, bipol.co – Menteri Agama era pemerintahan Gus Dur dan juga tokoh Nahdlatul Ulama (NU) Kyai Haji Tholchah Hasan wafat di Rumah Sakit Saiful Anwar (RRSA) Kota Malang, Jawa Timur, pada pukul 14.10 WIB.

“Nanti akan dimakamkan setelah Sholat Tarawih,” kata Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur Marzuki Mustamar, saat dikonfirmasi ANTARA melalui pesan singkat, Rabu (29/5/2019).

KH Tholchah Hasan dilahirkan di Tuban, Jawa Timur, pada 1963 dan merupakan tokoh multidimensi, yakni sebagai ulama, tokoh pendidikan, pegiat organisasi, dan juga merupakan tokoh yang aktif di pemerintahan.

KH Tholchah Hasan merupakan Menteri Agama pada Kabinet Persatuan Nasional, era KH Abdurrachman Wahid atau Gus Dur. KH Tholchah Hasan dikabarkan dirawat di rumah sakit sejak pertengahan Mei 2019.

KH Tholchah Hasan meninggalkan seorang istri, tiga orang anak, dan empat cucu, yang saat ini tinggal di Singosari, Kabupaten Malang. Kiai Tholchah pernah menduduki posisi Mustasyar PBNU dan sebelumnya menjabat sebagai Rektor Universitas Merdeka Malang hingga 1998. (ant)**

 

Editor: UDE D GUNADI

Berita Terkait

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online
Karena Alasan Ini Kereta Tanpa Rel di IKN Akan Dikembalikan ke China
Jawa Barat Panen Penghargaan Penyiaran
Presiden Prabowo Lakukan Kunjungan Luar Negeri Perdana ke Sejumlah Negara
Pemerintah Tekankan Pentingnya Realisasikan Program secara Efisien
Bersama Perangi Judi Online, Menkomdigi : Presiden Tegaskan Tak ada Kongkalikong dan Backing
Presiden Prabowo Subianto Apresiasi Kunjungan Resmi PM Singapura ke Indonesia
Presiden Prabowo Subianto Tandatangani PP Tentang Penghapusan Piutang Macet UMKM

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:54 WIB

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Kamis, 14 November 2024 - 16:45 WIB

Karena Alasan Ini Kereta Tanpa Rel di IKN Akan Dikembalikan ke China

Sabtu, 9 November 2024 - 11:37 WIB

Jawa Barat Panen Penghargaan Penyiaran

Jumat, 8 November 2024 - 15:53 WIB

Presiden Prabowo Lakukan Kunjungan Luar Negeri Perdana ke Sejumlah Negara

Kamis, 7 November 2024 - 16:15 WIB

Pemerintah Tekankan Pentingnya Realisasikan Program secara Efisien

Berita Terbaru

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid Konferensi Pers di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Kamis (14/11/2024).

NASIONAL

Meutya Hafid Minta Platform Digital Perangi Judi Online

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:54 WIB