Topik Pemindahan Penerbangan

Foto: Istimewa

REGIONAL

Pemindahan Penerbangan ke BIJB Kertajati Jadi Pintu Menuju Kawasan Rebana

REGIONAL | Selasa, 24 Oktober 2023 - 17:29 WIB

Selasa, 24 Oktober 2023 - 17:29 WIB

Aktivitas ekonomi dan investasi ke Kawasan Rebana akan menggeliat usai pemindahan penerbangan pesawat bermesin jet dari Bandara Husein Sastranegara Bandung ke Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati.