RAGAM | Kamis, 5 Maret 2020 - 12:31 WIB
JAKARTA.bipol.co- Presiden Komite Olimpiade Internasional (IOC) Thomas Bach menampik munculnya anggapan bahwa Olimpiade Tokyo 2020 akan dibatalkan atau ditunda akibat merebaknya wabah Virus Covid-19….
POLITIK | Rabu, 4 Maret 2020 - 11:58 WIB
JAYAPURA.bipol.co – Wakil Ketua MPR, Lestari Moerdijat, mensinyalir ada kelompok atau pihak yang ingin agar Papua tetap dinyatakan tidak aman. “Memang ada pihak yang…
NASIONAL | Selasa, 3 Maret 2020 - 18:32 WIB
JAKARTA.bipol.co – Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian meminta masyarakat untuk tidak panik dalam menghadapi isu virus Corona (Covid-19) belakangan ini. “Saya kira tidak perlu…
REGIONAL | Selasa, 3 Maret 2020 - 11:15 WIB
DEPOK.bipol.co- Pemerintah Kota (Pemkot) Depok Jawa Barat memastikan tidak akan meliburkan sekolah setelah ditemukannya dua orang warga Depok yang positif virus corona atau Covid-19….
REGIONAL | Jumat, 28 Februari 2020 - 16:06 WIB
BANDUNG.bipol.co – Dinas Perumahan dan Permukiman Provinsi Jawa Barat menyebutkan ada 1,9 juta rumah tangga di provinsi itu tidak memiliki rumah laik huni. Jumlah…
RAGAM | Minggu, 23 Februari 2020 - 16:27 WIB
BADUNG.bipol.co- Gubernur Bali Wayan Koster menegaskan bahwa sejumlah pemberitaan yang menyebutkan bahwa Bali ibarat menjadi kota hantu akibat menurunnya kunjungan wisatawan China sejak merebaknya…
POLITIK | Sabtu, 22 Februari 2020 - 09:56 WIB
JAKARTA.bipol.co- Juru Bicara Presiden Joko Widodo (Jokowi), Fadjroel Rachman menyatakan Presiden Jokowi tidak berencana melakukan perombakan (reshuffle) jajaran menteri di Kabinet Indonesia Maju. “Tidak…
POLITIK | Jumat, 21 Februari 2020 - 18:54 WIB
JAKARTA.bipol.co- Wakil Presiden Ma’ruf Amin menegaskan Peraturan Bersama Dua Menteri tentang pendirian rumah ibadah tidak perlu diubah melainkan harus dilaksanakan karena peraturan itu merupakan…
POLITIK | Minggu, 16 Februari 2020 - 18:35 WIB
PADANG.bipol.co – DPP Partai Gerindra memutuskan anggota DPR RI Andre Rosiade tidak bersalah terkait dengan penggerebekan prostitusi dalam jaringan (daring) yang dilakukannya bersama pihak…
HUKUM | Jumat, 7 Februari 2020 - 18:38 WIB
BANDUNG.bipol.co- Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat memastikan tidak ada unsur penipuan uang yang ditarik dari para anggota dalam kasus Sunda Empire. Kabidhumas Polda Jawa…
EKBIS | Rabu, 5 Februari 2020 - 09:02 WIB
JAKARTA.bipol.co – Menteri BUMN Erick Thohir mengingatkan pintar saja tidak cukup dalam pengelolaan 142 BUMN kepada empat pejabat eselon I Kementerian BUMN yang baru….
NASIONAL | Rabu, 29 Januari 2020 - 11:40 WIB
BANDUNG.bipol.co – Presiden Joko Widodo meresmikan operasional Terowongan Nanjung yang memiliki panjang bangunan inlet 28 meter dan panjang bangunan outlet 100 meter, di Desa…
RAGAM | Rabu, 29 Januari 2020 - 09:27 WIB
JAKARTA.bipol.co – Manajer pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-Yong mengatakan, dirinya butuh pemain yang tidak kenal lelah di lapangan. “Itulah kenapa saya terus melakukan…
POLITIK | Senin, 20 Januari 2020 - 07:57 WIB
JAKARTA.bipol.co – Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan melalui tim hukumnya memastikan bahwa Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly tidak akan melakukan intervensi terkait…
HUKUM | Selasa, 14 Januari 2020 - 07:47 WIB
JAKARTA.bipol.co – Mantan Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang juga anggota DPR RI 2014-2019 Romahurmuziy alias Rommy membacakan nota pembelaan (pleidoi) yang salah…
HUKUM | Kamis, 9 Januari 2020 - 15:27 WIB
SURABAYA,bipol.co – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri mengaku tidak bahagia saat mendengar adanya operasi tangkap tangan (OTT) yang melibatkan kepala daerah. “Saya…
EKBIS | Sabtu, 28 Desember 2019 - 16:31 WIB
JAKARTA.bipol.co – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memutuskan pelanggan listrik golongan 900 Volt Ampere (VA) bagi Rumah Tangga Mampu (RTM) tidak akan…
POLITIK | Selasa, 24 Desember 2019 - 12:00 WIB
JAKARTA.bipol.co – Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menilai status Ketua KPK Firli Bahuri sebagai anggota aktif Polri akan mempermudah gerak yang bersangkutan…
HUKUM | Kamis, 19 Desember 2019 - 12:47 WIB
JAKARTA.bipol.co – Praktisi Hukum Alfons Leomau menilai KPK Pimpinan Agus Raharjo tidak istimewa kalau melihat proses pencegahan dan pemberantasan tindak pidana korupsi yang sudah…
RAGAM | Sabtu, 30 November 2019 - 16:28 WIB
JAKARTA.bipol.co – Label fesyen Victoria Beckham dilaporkan telah mengalami kerugian 12,3 juta poundsterling (sekitar Rp224 miliar) dalam setahun karena permintaan untuk pakaian mewahnya yang…