Kontingen Garuda Bantu Korban Ledakan Dasyat di Beirut

- Editor

Kamis, 6 Agustus 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mayjen TNI Victor Hasudungan Simatupang/Net

Mayjen TNI Victor Hasudungan Simatupang/Net

JAKARTA.bipol.co- Kontingen Garuda di Lebanon bergerak membantu korban ledakan di Beirut. Komandan Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI Mayjen Victor Hasudungan Simatupang mengatakan Satgas Konga UNIFIL dikerahkan untuk membantu menangani para korban ledakan.

“Anggota kita Satgas Hospital Level II telah berangkat dari Naquora untuk membantu penanganan akibat ledakan tersebut,” ujarnya dihubungi awak media, Rabu (5/8)

Victor memastikan seluruh personel Satgas Kontingen Garuda (Satgas Konga) di Pasukan Sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa di Lebanon (UNIFIL) dalam kondisi aman pasca-ledakan dahsyat di kawasan Port of Beirut, Selasa (4/8).

Menurut Victor, terdapat 1.234 anggota TNI yang memperkuat Satgas Konga UNIFIL dalam rangka mengemban misi perdaiaman di Lebanon.

“Kondisi satgas dalam keadaan aman,” ujar Victor.

Namun, kata Victor, dua kendaraan operasional milik Satgas Konga UNIFIL terkena imbas ledakan. Sebab, dua kendaraan itu terparkir di dekat pelabuhan Kota Beirut.

“Kemungkinan untuk kerugian dua unit kendaraan operasional yang sedang diparkirkan di Pelabuhan Beirut,” kata dia. [net]

Editor: Fajar Maritim

Berita Terkait

Puluhan Murid Keracunan Usai Menyantap MBG, Kepala BGN Sebut Ada Kelalaian
Temuan BPOM-BPJPH, Produk Makanan Berlabel Halal Ternyata Mengandung Babi
Ratusan Jenderal Tandatangani Pernyataan Sikap, Usul Pergantian Gibran dan Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
Jokowi Tunjukkan Ijazah ke Wartawan, Tapi Dilarang Ngambil Gambar, Kamera dan Handphone Dikumpulkan
Titiek Puspa Wafat dalam Usia 87 Tahun, Sempat Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Bawaslu Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi, Rahmat Bagja: Kita akan Gandeng Lagi Masyarakat untuk Tegakkan Kedaulatan Rakyat
Ngeri! Guru Besar UGM Diduga Berbuat Kekerasan Seksual Terhadap Mahasiswi Sejak 2023
Panglima TNI Dampingi Menlu RI Lepas Bantuan Kemanusian Untuk Myanmar

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 12:09 WIB

Puluhan Murid Keracunan Usai Menyantap MBG, Kepala BGN Sebut Ada Kelalaian

Rabu, 23 April 2025 - 11:00 WIB

Temuan BPOM-BPJPH, Produk Makanan Berlabel Halal Ternyata Mengandung Babi

Jumat, 18 April 2025 - 14:16 WIB

Ratusan Jenderal Tandatangani Pernyataan Sikap, Usul Pergantian Gibran dan Reshuffle Menteri Pro-Jokowi

Kamis, 17 April 2025 - 07:47 WIB

Jokowi Tunjukkan Ijazah ke Wartawan, Tapi Dilarang Ngambil Gambar, Kamera dan Handphone Dikumpulkan

Kamis, 10 April 2025 - 19:29 WIB

Titiek Puspa Wafat dalam Usia 87 Tahun, Sempat Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Berita Terbaru

KESEHATAN

Cegah TBC, Dinkes Cimahi Gencarkan Active Case Finding (ACF)

Kamis, 24 Apr 2025 - 13:36 WIB