Irman Gusman Hirup Udara Kebebasan

- Editor

Jumat, 27 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Irman Gusman

Irman Gusman

BANDUNG.bipol.co – Mantan Ketua DPD Irman Gusman bebas dari Lapas Sukamiskin, Kamis malam (26/9/2019). Menurut Kadivpas Kanwilkemenkumham Jabar, Abdul Aris mengatakan bahwa Irman Gusman bebas berdasarkan putusan Peninjauan Kembali (PK) dari Mahkamah Agung.

“Semalam kita lakukan eksekusi putusan PK warna terhadap Irman Gusman,” jelasnya saat dihubungi, Jumat (27/9/2019). Keputusan PK tersebut dibawa oleh petugas KPK ke Lapas Sukamiskin Bandung.

“Kemarin berkas diantar langsung dua petugas KPK RI untuk menyerahkan berkas putusan PK terhadap Irman Gusman,” jelasnya.

Dengan bebasnya Irman Gusman, maka jumlah warga binaan di Lapas Kelas I Sukamiskin menjadi 416 narapidana dan 2 Tahanan.

Eksekusi bebas warna a.n Irman Gusman berdasarkan dari putusan Mahkamah Agung RI Nomor : 97 PK/PID.SUS/2019 PUTUSAN : MENJATUHKAN PIDANA PENJARA SELAMA 3 (TIGA) TAHUN DAN PIDANA DENDA SEBESAR RP. 50.000.000 (LIMA PULUH JUTA RUPIAH) SUBS. 1 (SATU) BULAN (sudah dibayar pada tanggal 09 Maret 2017).

Irman sendiri terjaring OTT dalam kasus impor gula, dikediamannya saat menjabat Ketua DPD Republik Indonesia.

Reporter  : Arif Pratama

Editor      : Deden .GP

Berita Terkait

Kapolres Cimahi Tegaskan Komitmen Berantas Premanisme, Warga Diminta Aktif Melapor
Satpol PP Tertibkan PKL di GOR Saparua dan Jalan Banda untuk Ciptakan Kenyamanan Publik
3 Hakim dan 4 Lainnya Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Migor, Politisi PDIP Sebut Nama Djuyamto dalam Kasus Hasto
Mantan Artis Sinetron Sekar Arum Widara Ditangkap Karena Kasus Uang Palsu, Ini  Profilenya
Dokter Priguna Anugerah Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Seksual Orang Pingsan
Polisi Bekuk Pembunuh Wanita Paruh Baya di Kota Cimahi
Wali Kota Bandung Ajak Warga Ikut Andil Melawan Premanisme
Seorang Wanita Ditemukan Tewas di Rerumputan, Ternyata Jurnalis Media Online Diduga Dibunuh Kekasihnya

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 17:47 WIB

Kapolres Cimahi Tegaskan Komitmen Berantas Premanisme, Warga Diminta Aktif Melapor

Minggu, 20 April 2025 - 06:59 WIB

Satpol PP Tertibkan PKL di GOR Saparua dan Jalan Banda untuk Ciptakan Kenyamanan Publik

Rabu, 16 April 2025 - 13:31 WIB

3 Hakim dan 4 Lainnya Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Migor, Politisi PDIP Sebut Nama Djuyamto dalam Kasus Hasto

Senin, 14 April 2025 - 19:12 WIB

Mantan Artis Sinetron Sekar Arum Widara Ditangkap Karena Kasus Uang Palsu, Ini  Profilenya

Kamis, 10 April 2025 - 23:15 WIB

Dokter Priguna Anugerah Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Seksual Orang Pingsan

Berita Terbaru

PENDIDIKAN

Wagub Jabar Minta Setiap Kecamatan ada SMA

Rabu, 23 Apr 2025 - 08:02 WIB