Penjualan Pencerah Ketiak Terbanyak di Marketplace Pecahkan Rekor Muri

- Editor

Kamis, 25 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIPOL.CO, JAKARTA – Brand Body Care ternama Indonesia-Brighty sukses meraih anugerah Rekor Muri dengan Penjualan Pencerah Ketiak Terbanyak di Marketplace. Dalam kurun 3 tahun Brighty mampu memecahkan Rekor Muri dan berhasil menjual lebih dari satu juta pcs.

Hal ini membuktikan bahwa banyak masyarakat Indonesia yang cocok dengan produk Brighty, yang mana karena cocok inilah konsumen terus menerus memakai produk Brighty secara rutin karena dirasa mampu menjadi solusi dari permasalahan ketiak mereka.

Muhammad Hadiyatullah, selaku Chief Executive Officer (CEO) mengatakan, Brighty merupakan local brand Indonesia yang melihat antusiasme khususnya masyarakat terhadap perawatan ketiak.

“Dengan memecahkan Rekor Muri kategori Penjualan Pencerah Ketiak Terbanyak di Marketplace maka penghargaan ini menjadi kebanggaan bagi kami dan akan terus menciptakan produk-produk lainya yang lebih baik lagi,” kata Muhammad Hadiyatullah dalam keterangannya, Rabu (24/1).

Marketing Manager PT. Brighty Global Sinergi, Vonny Messiani menambahkan, Brighty memiliki inovasi baru yaitu underarm care dimana banyak masyarakat Indonesia khususnya wanita yang sangat concern terhadap perawatan ketiak.

“Dengan banyaknya permasalahan mengenai warna dan tekstur kulit maka kami berkomitmen agar terus membuat produk terbaik untuk setiap permasalah di ketiak, agar dapat memberikan kepuasaan bagi setiap konsumen yang menggunakan Produk Brighty,” terang Vonny.

Sebagai local brand pelopor untuk pencerah ketiak yang telah dikenal oleh banyak masyarakat Indonesia, Brighty berharap dengan dikukuhkanya Rekor Muri ini dapat mengharumkan nama Indonesia dan akan merambah hingga ranah internasional.

Berita Terkait

Hari Jadi ke-384, Bupati Bandung Relaksasi Pajak Hingga 100 Persen
Gebyar Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Perumda Tirta Raharja Berikan Keringanan Pemasangan Sambungan Baru
JK Khawatir Utang RI Tembus Rp 8.909 T: Pertumbuhan Ekonomi Stagnan di Level 5 persen
Diikuti Ratusan Peserta, Pemkab Bandung Gelar Pelatihan Kewirausahaan, Bahasa Jepang dan Korea
Kang DS Sebut Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih Akan Ditanggung APBD 
Panen Raya Serentak Bersama Presiden, Bupati Bandung Sampaikan Program Pro Petani
Bazar Ramadhan 1446 H dan Launching OPM 2025, Bupati Bandung Optimis Inflasi Stabil
Harganya Sangat Fantastis! ‘Daun Surga’ Asal RI Ini Jadi Komoditas Menjajikan di Pasar Internasional

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 14:03 WIB

Hari Jadi ke-384, Bupati Bandung Relaksasi Pajak Hingga 100 Persen

Kamis, 24 April 2025 - 13:08 WIB

Gebyar Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Perumda Tirta Raharja Berikan Keringanan Pemasangan Sambungan Baru

Jumat, 18 April 2025 - 17:04 WIB

JK Khawatir Utang RI Tembus Rp 8.909 T: Pertumbuhan Ekonomi Stagnan di Level 5 persen

Kamis, 17 April 2025 - 10:41 WIB

Diikuti Ratusan Peserta, Pemkab Bandung Gelar Pelatihan Kewirausahaan, Bahasa Jepang dan Korea

Rabu, 9 April 2025 - 12:05 WIB

Kang DS Sebut Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih Akan Ditanggung APBD 

Berita Terbaru