Doa untuk Papua, Kapolda Jabar Ajak Tokoh Agama dan Pemuda Bersatu

- Editor

Selasa, 3 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Kapolda Jawa Barat, Irjen Pol. Rudi Sufahriadi.

Kapolda Jawa Barat, Irjen Pol. Rudi Sufahriadi.

BANDUNG,bipol.co – Kapolda Jawa Barat, Irjen Pol. Rudi Sufahriadi, mengajak para pemuka dan tokoh agama serta pemuda untuk bergandengan tangan dengan pemerintah atau pihak berwajib agar bersatu menyelesaikan persoalan yang terjadi di Papua.

“Saya mengajak semua tokoh dan pemuka agama bersatu untuk bisa menyelesaikan persoalan dengan baik,” jelas Kapolda saat menghadiri doa bersama untuk Papua di Masjid Al-Amman Mapolda Jabar, Selasa (3/9/2019).

Rudi pun mengajak generasi muda untuk bersikap lebih dewasa dan matang serta melanjutkan perjuangan para pejuang yang sudah memperjuangkan kehidupan yang penuh dengan kedamaian di Tanah Papua.

Kapolda bersama jemaah yang lainnya serentak mendoakan yang terbaik agar tercipta suasana tenteram dan damai di Tanah Papua.**

Reporter : Arief Pratama
Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

Penomena Kasus Guru Supriyani Tunggu Keadilan, Somasi Bupati Hingga Kepala Kejari Tuntut Bebas
Menkomdigi Nonaktifkan 11 Pegawai yang Terlibat Kasus Hukum
Wamen Komdigi Nezar Patria Dukung usut Tuntas Jaringan Judi Online
Tom Lembong Jadi Tersangka Karena Kebijakan, Pakar Hukum Pidana Nilai Kejaksaan Keliru
Diduga Hanya Gegara Beri Izin Tom Lembong Jadi Tersangka Kasus Korupsi Impor Gula
Bapenda dan Kejari Kota Bandung Panggil 20 Penunggak Pajak
Mahfud MD: Tragedi 1998 Salah Satu dari 12 Peristiwa Pelanggaran HAM Berat
Pengeroyokan Wartawan di Bogor, Ketua PWI Jabar Kutuk Keras Pelaku

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 07:53 WIB

Penomena Kasus Guru Supriyani Tunggu Keadilan, Somasi Bupati Hingga Kepala Kejari Tuntut Bebas

Senin, 4 November 2024 - 15:27 WIB

Menkomdigi Nonaktifkan 11 Pegawai yang Terlibat Kasus Hukum

Senin, 4 November 2024 - 14:58 WIB

Wamen Komdigi Nezar Patria Dukung usut Tuntas Jaringan Judi Online

Kamis, 31 Oktober 2024 - 14:26 WIB

Tom Lembong Jadi Tersangka Karena Kebijakan, Pakar Hukum Pidana Nilai Kejaksaan Keliru

Rabu, 30 Oktober 2024 - 13:13 WIB

Diduga Hanya Gegara Beri Izin Tom Lembong Jadi Tersangka Kasus Korupsi Impor Gula

Berita Terbaru