Ardi Nyaman Berlatih di Timnas

- Editor

Senin, 18 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ardi Idrus

Ardi Idrus

BANDUNG.bipol.co- Bek Persib, Ardi Idrus mengaku tak mengalami kendala berarti saat berlatih bersama Tim Nasional Indonesia. Pertama kali bergabung dengan skuat Garuda, adaptasi Ardi berjalan lancar.

Pemain yang bersinar bersama Pangeran Biru pada musim 2018 ini pun mengaku sudah kenal baik dengan rekan setimnya. Kondisi tersebut membuat nyaman. Ia pun mengaku senang bisa berkesempatan bergabung dengan Tim Nasional.

“Saya bangga punya kesempatan bergabung dengan Timnas. Karena sering bertemu di pertandingan (Liga 1), saya sudah mengenal teman-teman di sini. Tidak asing lagi. Suasana tim nyaman dan saling mendukung membuat yang terbaik untuk tim ini,” kata Ardi, Jumat 15 November 2019.

Pemain asal Ternate tersebut mengaku sudah menyatu dengan tim. Pada sesi uji tanding dengan tim PKNS yang berakhir dengan skor 3-0. Ardi menyumbangkan dua assist. Satu umpan berbuah gol untuk  Lerby Eliandry dan Septian David Maulana.

“Kita menang 3-0. Dua gol Lerby dan satu Septian David. Alhamdulillah saya sumbang dua assits. Saya berharap menjadi awal bagus buat persiapan timnas,” ucapnya.**

Editor   Deden .GP

Berita Terkait

PLN Icon Plus Launching Studio Main Cama-cama di Jalan Braga Kota Bandung
Berikan Motivasi Peserta Pelatihan Bedas Entrepreneurship, Ali Syakieb Tanya Soal Sinetron Pesantren dan Rock n Roll
Sebagai Rasa Syukur Atas Lancarnya Pilkada Kabupaten Bandung, Kadis PUTR Santuni Puluhan Anak Yatim Piatu
Tasyakuran HUT ke-3 Koarmada RI: Santunan, Penghijauan, dan Apresiasi Prajurit
Potong Tumpeng Awali Kegiatan HPN 2025 PWI Kab Bandung, Ini Pesan Bupati Dadang Supriatna 
“Semoga Makin Gacor”, Beckham Lepas Masa Lajang, Bawa Sejumlah Seserahan Spesial Plus Sertifikat Saham Persib
Bey Machmudin: Makanan Legendaris dari Seluruh Jawa Barat Obati Kerinduan Masyarakat
Mesjid Al Mabrur Diresmikan, Kang DS Apresiasi Atas Dedikasi Legislator Gerindra H Yayat Hidayat

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:17 WIB

PLN Icon Plus Launching Studio Main Cama-cama di Jalan Braga Kota Bandung

Senin, 24 Februari 2025 - 18:08 WIB

Berikan Motivasi Peserta Pelatihan Bedas Entrepreneurship, Ali Syakieb Tanya Soal Sinetron Pesantren dan Rock n Roll

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:37 WIB

Sebagai Rasa Syukur Atas Lancarnya Pilkada Kabupaten Bandung, Kadis PUTR Santuni Puluhan Anak Yatim Piatu

Senin, 10 Februari 2025 - 20:36 WIB

Tasyakuran HUT ke-3 Koarmada RI: Santunan, Penghijauan, dan Apresiasi Prajurit

Senin, 10 Februari 2025 - 14:01 WIB

Potong Tumpeng Awali Kegiatan HPN 2025 PWI Kab Bandung, Ini Pesan Bupati Dadang Supriatna 

Berita Terbaru