Kunjungi Pasar Ciawi, Komisi II Sebut Harga Sejumlah Bahan Pokok Masih Stabil

- Editor

Selasa, 20 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TASIKMALAYA.BIPOL.CO – Memasuki hari ke enam bulan suci Ramadan, harga bahan pokok seperti daging sapi, ayam dan beras terpantau stabil. Harga ayam masih dalam kisaran Rp40-44 ribu dan Rp120 ribu untuk daging sapi.

Hal tersebut diungkapkan Anggota Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat Yuningsih usai tinjauan lapangan Komisi II di Pasar Ciawi Kabupaten Tasikmalaya, Senin (19/4).

“Kita cek tadi dari harga daging sapi, ayam, telur pun masih stabil, termasuk memang beras. Harga masih terkendali,” ucap Yuningsih.

Yuningsih mengatakan, pihaknya akan terus melakukan pemantauan harga kebutuhan pokok masyarakat hal tersebut dilakukan, sebagai langkah antisipasi kemungkinan naiknya harga sejumlah kebutuhan pokok yang kerap terjadi menjelang Hari Raya Idul Fitri.

Termasuk ke dalam kategori pasar tradisional, Yuningsih berharap Pasar Ciawi Kabupaten Tasikmalaya dapat terus memberikan informasi seputar harga kebutuhan pokok kepada masyarakat.

Menilai Pasar Ciawi termasuk pasar tradisional, Yuningsih berharap pasar ini terus mengupdate harga-harga agar masyarakat tahu harga bahan pokok di pasaran.

“Masukannya (Pasar Ciawi) memang pasar pasar tradiaional ini tidak ketinggalan dengan pasar modern, artinya update untuk harga-harga agar konsumen juga tahu,” katanya. (Humas DPRD Jabar)

Berita Terkait

Hari Pertama Masuk Kerja, Wali Kota Bandung Pastikan Layanan Publik Normal
Warga Asal Kabupaten Bandung Ditemukan Tewas, Diduga Akibat Terseret Arus Pantai Sayang Heulang
Imbauan Simpatik, Penduduk Pendatang Diminta Lakukan Pendataan
Ringankan Para Korban Gempa Myanmar, Kodam III/Slw Salurkan Bantuan Kemanusiaan
Wabup Ali Syakieb Tinjau Lokasi Banjir Margaasih dan SDN yang Jebol
BRI Regional Office Bandung Salurkan Bantuan Paket Sembako Senilai Rp2,9 Miliar
Raperda Gedung dan Bangunan Disahkan, Bupati Bandung: Tak Boleh Ada Lagi Rumah Membelakangi Sungai
Sekda Jabar Tinjau Banjir Cimanggung, Tekankan Pencegahan dan Solusi

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 08:17 WIB

Hari Pertama Masuk Kerja, Wali Kota Bandung Pastikan Layanan Publik Normal

Sabtu, 5 April 2025 - 14:22 WIB

Warga Asal Kabupaten Bandung Ditemukan Tewas, Diduga Akibat Terseret Arus Pantai Sayang Heulang

Jumat, 4 April 2025 - 16:18 WIB

Imbauan Simpatik, Penduduk Pendatang Diminta Lakukan Pendataan

Rabu, 2 April 2025 - 18:09 WIB

Ringankan Para Korban Gempa Myanmar, Kodam III/Slw Salurkan Bantuan Kemanusiaan

Rabu, 19 Maret 2025 - 17:17 WIB

Wabup Ali Syakieb Tinjau Lokasi Banjir Margaasih dan SDN yang Jebol

Berita Terbaru