Ridwan Kamil Akan Lakukan Perjalanan ke AS Bawa Investasi Energi Terbarukan ke Indonesia

- Editor

Kamis, 18 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ridwan Kamil (Foto: Humas Jabar)

Ridwan Kamil (Foto: Humas Jabar)

BIPOL.CO, BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akan melakukan perjalanan dalam rangka kunjungan luar negeri ke Amerika Serikat 18 – 20 Mei 2023.

Dalam kunker luar negeri, Ridwan Kamil ada dalam kapasitas sebagai Ketua Asosiasi Daerah Penghasil Migas dan Energi Terbarukan (ADPMET).

Kang Emil — sapaan akrab Ridwan Kamil — menyebut, ia diberi tugas oleh organisasi untuk membawa investasi energi terbarukan ke Indonesia.

“Saya kapasitasnya sebagai Ketua ADPMET, ada tugas dari organisasi untuk membawa investasi maksimal energi terbarukan ke Indonesia,” ujar Ridwan Kamil di Bandung, Selasa (16/5/2023).

Kunjungan dinasnya ke Amerika Serikat juga sebagai upaya mewujudkan Indonesia Net Zero Emisi pada 2050. Menurut Ridwan Kamil, Indonesia harus mulai gencar mengurangi penggunaan listrik dari baturbara termasuk mengurangi bahan bakar tranportasi berbasis bensin.

“Kita ini sudah berjanji kepada dunia bahwa kita akan net zero emisi pada 2050 sehingga yang namanya pembangkit listrik tenaga batubara harus mulai perlahan dikurangi, transportasi berbasis bensin juga harus mulai dikurangi,” tuturnya.

Untuk itu dirinya mendukung penuh adanya insentif bagi masyarakat untuk pembelian kendaraan listrik. Dengan begitu net zero emisi pada 2050 bisa tercapai.

“Kalau tidak ada insentif-insentif proses itu akan lama jadi saya sangat mendukung yang namanya insentif untuk kendaraan listrik agar 2050 target tercapai,” kata Ridwan Kamil.

Selain agenda tersebut, Gubernur akan memaksimalkan selama lawatan dinasnya di Amerika yang akan membawa kebermanfaatan untuk masyarakat.

“Kedinasan saya itu nanti saya update, kalau saya kesana mah pasti agendanya bakal padat,” ucapnya.(adr)

Editor: Deddy

Berita Terkait

Bazar Ramadhan 1446 H dan Launching OPM 2025, Bupati Bandung Optimis Inflasi Stabil
Harganya Sangat Fantastis! ‘Daun Surga’ Asal RI Ini Jadi Komoditas Menjajikan di Pasar Internasional
Apresiasi bagi Nasabah Perorangan, Bank bjb Luncurkan “bjb Super Lucky” 
Kado untuk Warga di 8 Kecamatan, Kang DS dan Wamen PU Groundbreaking Proyek SPAM Ciparay 
Dukung Energi Bersih, BRI Peduli Bangun Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro
Kejar Target, Bapenda Kabupaten Bandung Pasang Spanduk Peringatan di Tempat Usaha Nakal
Ketua Komisi B Faisal Radi Tekankan Solusi Ribuan Koperasi Tidak Aktip di Kab Bandung
Optimalkan Pajak Daerah, Kang DS Tekankan Inovasi dan Kolaborasi Lintas Sektor 

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 16:41 WIB

Bazar Ramadhan 1446 H dan Launching OPM 2025, Bupati Bandung Optimis Inflasi Stabil

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:35 WIB

Harganya Sangat Fantastis! ‘Daun Surga’ Asal RI Ini Jadi Komoditas Menjajikan di Pasar Internasional

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:08 WIB

Apresiasi bagi Nasabah Perorangan, Bank bjb Luncurkan “bjb Super Lucky” 

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:17 WIB

Kado untuk Warga di 8 Kecamatan, Kang DS dan Wamen PU Groundbreaking Proyek SPAM Ciparay 

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:14 WIB

Dukung Energi Bersih, BRI Peduli Bangun Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro

Berita Terbaru

Balai Chakri Mahaprasad di Istana Raja di Bangkok. (Via Wikipedia)

INTERNASIONAL

Pangeran Thailand Jadi Tukang Kebun di Bandung

Minggu, 6 Apr 2025 - 14:56 WIB