1.982 Anggota Polda Jabar Naik Pangkat

- Editor

Senin, 1 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG,bipol.co – Peringatan HUT Bhayangkara 73, diwarnai kenaikan pangkat sebanyak 1.982 personel Polda Jabar, Senin (1/7/2019).

Kapolda Jawa Barat Irjen Pol. Rudy Sufahriadi mengatakan, kenaikan pangkat terdiri dari reguler 1.806 orang dan pengabdian/penghargaan 176 orang anggota.

“Sementara Aparatur Sipil Negara sebanyak 655 personil,” terang Rudy.

Sementara personel yang naik pangkat, yakni 192 Perwira. “Untuk perwira terdiri dari reguler 39 orang anggota dan pengabdian/penghargaan 153 orang anggota,” terang Kapolda.

“Seirama dengan perkembangan era globalisasi dan modernisasi, serta era demokratisasi di Indonesia, menuntut setiap institusi pemerintahan termasuk Polri untuk memberikan pelayanan prima dan menerapkan tata kelola pemerintahan yang transparan dan akuntabel,” terangnya.

“Oleh karena itu, jadikanlah keluarga sebagai sumber inspirasi dan motivator yang positif dalam setiap keberhasilan pelaksanaan tugas,” pungkasnya.**

Reporter : Arief
Editor : Herry Febriyanto

Berita Terkait

Penomena Kasus Guru Supriyani Tunggu Keadilan, Somasi Bupati Hingga Kepala Kejari Tuntut Bebas
Menkomdigi Nonaktifkan 11 Pegawai yang Terlibat Kasus Hukum
Wamen Komdigi Nezar Patria Dukung usut Tuntas Jaringan Judi Online
Tom Lembong Jadi Tersangka Karena Kebijakan, Pakar Hukum Pidana Nilai Kejaksaan Keliru
Diduga Hanya Gegara Beri Izin Tom Lembong Jadi Tersangka Kasus Korupsi Impor Gula
Bapenda dan Kejari Kota Bandung Panggil 20 Penunggak Pajak
Mahfud MD: Tragedi 1998 Salah Satu dari 12 Peristiwa Pelanggaran HAM Berat
Pengeroyokan Wartawan di Bogor, Ketua PWI Jabar Kutuk Keras Pelaku

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 07:53 WIB

Penomena Kasus Guru Supriyani Tunggu Keadilan, Somasi Bupati Hingga Kepala Kejari Tuntut Bebas

Senin, 4 November 2024 - 15:27 WIB

Menkomdigi Nonaktifkan 11 Pegawai yang Terlibat Kasus Hukum

Senin, 4 November 2024 - 14:58 WIB

Wamen Komdigi Nezar Patria Dukung usut Tuntas Jaringan Judi Online

Kamis, 31 Oktober 2024 - 14:26 WIB

Tom Lembong Jadi Tersangka Karena Kebijakan, Pakar Hukum Pidana Nilai Kejaksaan Keliru

Rabu, 30 Oktober 2024 - 13:13 WIB

Diduga Hanya Gegara Beri Izin Tom Lembong Jadi Tersangka Kasus Korupsi Impor Gula

Berita Terbaru