Roadshow Bus KPK Bakal Sambangi Kota Bandung Sebarkan Semangat Anti Korupsi

- Editor

Selasa, 27 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIPOL.CO, BANDUNG – Roadshow bus KPK bakal menyambangi Kota Bandung pada 2 Juli 2023 mendatang untuk menyebarkan semangat antikorupsi dan mengedukasi masyarakat mengenai nilai-nilai antikorupsi.

Dengan mengangkat tema Jelajah Negeri Bangun Anti Korupsi Tahun 2023. “Hajar Serangan Fajar” tersebut bakal di Gelar di Depan Halaman Gedung sate Jalan Diponegoro.

Plh Wali Kota Bandung Ema Sumarna mengatakan, integritas menjadi kewajiban setiap orang. Untuk itu pihaknya mendorong organisasi perangkat daerah (OPD) di Kota Bandung untuk ikut terlibat menyukseskan kegiatan tersebut.

“Integritas kewajiban kita semua, baik pejabat di atas maupun di bawah. Tidak ada pengecualian. Untuk itu kegiatan kegiatan seperti ini harus kita persiapkan dengan matang,” tuturnya saat memimpin rapat persiapan Roadshow Bus KPK RI di Balaikota, Senin 26 Juni.

Gelaran roadshow Bus Antikorupsi KPK ini dapat diikuti oleh masyarakat lintas usia, mulai dari anak-anak hingga dewasa. Dalam acara ini akan digelar pula senam bersama “Hajar Serangan Fajar”, serta berbagai kegiatan menarik lainnya.

Untuk diketahui, Roadshow Bus KPK sebelumnya telah menyambangi beberapa kota, antara lain Jakarta, Kota Bogor, Kabupaten Bogor, Kota Depok, dan Kota Tangerang, Kota Karawang dan lainnya. Kota Bandung menjadi Kota terakhir di Pulau Jawa yang disambangi KPK tahun ditahun ini.

Rencanya Dalam kegiatan ini, masyarakat dan peserta yang hadir diberikan edukasi dan sosialisasi tentang nilai-nilai integritas dan pemahaman anti korupsi yang mana juga merupakan amanah Undang Undang. (Adr)

Editor: Deddu

Berita Terkait

Relawan Jokowi Laporkan 4 Orang Soal Dugaan Ijazah  Palsu ke Polres Metro Jakarta Pusat
Kapolres Cimahi Tegaskan Komitmen Berantas Premanisme, Warga Diminta Aktif Melapor
Satpol PP Tertibkan PKL di GOR Saparua dan Jalan Banda untuk Ciptakan Kenyamanan Publik
3 Hakim dan 4 Lainnya Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Migor, Politisi PDIP Sebut Nama Djuyamto dalam Kasus Hasto
Mantan Artis Sinetron Sekar Arum Widara Ditangkap Karena Kasus Uang Palsu, Ini  Profilenya
Dokter Priguna Anugerah Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Seksual Orang Pingsan
Polisi Bekuk Pembunuh Wanita Paruh Baya di Kota Cimahi
Wali Kota Bandung Ajak Warga Ikut Andil Melawan Premanisme

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 09:16 WIB

Relawan Jokowi Laporkan 4 Orang Soal Dugaan Ijazah  Palsu ke Polres Metro Jakarta Pusat

Selasa, 22 April 2025 - 17:47 WIB

Kapolres Cimahi Tegaskan Komitmen Berantas Premanisme, Warga Diminta Aktif Melapor

Minggu, 20 April 2025 - 06:59 WIB

Satpol PP Tertibkan PKL di GOR Saparua dan Jalan Banda untuk Ciptakan Kenyamanan Publik

Rabu, 16 April 2025 - 13:31 WIB

3 Hakim dan 4 Lainnya Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Migor, Politisi PDIP Sebut Nama Djuyamto dalam Kasus Hasto

Senin, 14 April 2025 - 19:12 WIB

Mantan Artis Sinetron Sekar Arum Widara Ditangkap Karena Kasus Uang Palsu, Ini  Profilenya

Berita Terbaru