TB. Ace Hasan Syadzily Dilantik Sebagai Gubernur Lemhanas. Anang Susanto Ucapkan Selamat dan Bangga

- Editor

Selasa, 22 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIPOL.CO, BANDUNG – Putra terbaik kader Golkar, TB. Ace Hasan Syadzily dilantik sebagai Gubernur Lemhanas. Ace Hasan Syadzily dilantik oleh Presiden RI, Prabowo Subianto di Istana Negara, Jakarta, Selasa (22/10).

Sementara Politikus senior Partai Golkar, Anang Susanto mengucapkan selamat atas dilantiknya putra terbaik kader Golkar, TB. Ace Hasan Syadzily menjabat Gubernur Lemhanas.

“Saya ucapkan selamat dan bangga, karena putra terbaik kader Golkar yang juga menjabat Ketua Umum DPD Golkar Jabar dan Anggota DPR RI, Pak Ace Hasan Syadzily dipercaya oleh Pak Presiden RI menjabat Gubernur Lemhanas. Ini akan membawa kebangaan dan citra Partai Golkar semakin membaik di tingkat nasional,” kata Anang Susanto.

Anang juga ucapkan selamat kepada Ketua Umum DPP Partai Golkar, serta Pak Agus Gumiwang, Serta Pengurus Golkar lainnya yang juga beberapa hari lalau dilantik menjadi menteri. Ini membuktikan Partai Golkar akan semakin dekat dengan rakyat,” katanya.

Anang Susanto adalah Mantan Anggota DPR RI Periode 2019-2024.(Ads)

Berita Terkait

Pesan Gubernur Dedi Mulyadi kepada Camat dan Lurah untuk Mitigasi Banjir di Jabar
Wilayah Jawa Barat Masih Berpotensi Hujan Lebat, BNPB Lakukan OMC Malam Hari
Banjir Landa Padalarang dan Cipatat, Diduga Dampak Bangunan KCIC
Pemdaprov–TNI AD Tandatangani Kerja Sama Manunggal Karya Bakti
Gubernur Dedi Mulyadi Ajak Bupati dan Walikota Bersinergi Bangun Jawa Barat melalui Jabar Ngariung
Pangdam III/Slw Hadiri Penandatanganan PKS Pemprov Jabar dengan TNI AD
Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Audit Alih Fungsi Lahan di Jabar
Modifikasi Cuaca Efektif Turunkan Intensitas Hujan Ekstrem Akan Terus Dilakukan Sampai 20 Maret

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 01:53 WIB

Pesan Gubernur Dedi Mulyadi kepada Camat dan Lurah untuk Mitigasi Banjir di Jabar

Senin, 17 Maret 2025 - 13:02 WIB

Wilayah Jawa Barat Masih Berpotensi Hujan Lebat, BNPB Lakukan OMC Malam Hari

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:26 WIB

Banjir Landa Padalarang dan Cipatat, Diduga Dampak Bangunan KCIC

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:18 WIB

Pemdaprov–TNI AD Tandatangani Kerja Sama Manunggal Karya Bakti

Sabtu, 15 Maret 2025 - 09:09 WIB

Gubernur Dedi Mulyadi Ajak Bupati dan Walikota Bersinergi Bangun Jawa Barat melalui Jabar Ngariung

Berita Terbaru